BatiOps Penghubung Kodim 0419/Tanjab Pastikan Transparansi Dalam Pemilihan Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur

Home / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Rabu, 14 Agustus 2019 - 07:19 WIB

Babinsa 04/Nipah Panjang Tak Pernah Lelah Mensosialisasi Kepada Warga Untuk Mengantisipasi KARHUTLA.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Serma Fery Manurung tak pernah lelah terus memberikan sosialisasi dan edukasi kepada warga binaannya untuk selalu mengantisipasi terjadinya kebakaran hutan dan lahan di SK 10 Kelurahan Bandar Jaya, Kec. Rantau Rasau, Kab. Tanjab Timur, Selasa (13/08/19).

BACA JUGA  Babinsa Dampingi Petani Lakukan Pengecekan Bibit Padi.

Bersama dengan Bhabinkamtibmas, Serma Fery Manurung membagikan dan menempelkan selebaran yang berisikan himbauan waspada Karhutla di tempat tempat umum.

“Hari ini kami membagikan dan memasang selebaran himbauan waspada Karhutla di tempat tempat umum yang mudah dijangkau warga masyarakat,” ucap Serma Fery Manurung.

BACA JUGA  Babinsa 04/NP Serda Bujang Pimpin Upacara Bendera di SMPN 18/Tanjab Timur.

Serma Fery Manurung berharap dengan adanya pemasangan selebaran himbauan Karhutla ini, masyarakat bisa lebih mengerti dan memahami serta mengantisipasi terjadinya Karhutla di lingkungan masing-masing, harap Serma Fery Manurung. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Ramil 01/Muara Sabak Bantu Petani Panen Padi.

Berita Koramil

Babinsa Serda Bambang Dampingi Petani Semprot Tanaman Padi.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 04/NP Berikan Wawasan Kebangsaan Kepada Pelajar.

BERITA

Goro di Kampung Pancasila, Babinsa Bersama Warga Perbaiki Jalan Rusak.

BERITA

Bersama petani, Babinsa pantau tanaman jagung

Berita Koramil

Koramil 02/Tungkal Ulu dan Polsek Tungkal Ulu Amankan Kegiatan MTQ Tingkat Kab. Tanjab Barat.

Berita Koramil

Danramil 03/Tungkal Ilir Kapten Rohandy Hadiri Acara Syukuran Peringatan Hari Bhakti Adyaksa Ke-59 Tahun 2019.

Berita Koramil

Danramil Tungkal Ulu Tinjau Lokasi Lubuk Larangan.