Danramil 419-02/Tungkal Ulu Laksanakan Mediasi Antara Kelompok Tani Terkait Dengan Persoalan Penggunaan Lahan Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan dan Peringatan Nuzul Qur’an di Kelurahan Patunas Safari Ramadhan Desa Kuala Dasal: Silaturahmi dan Kebahagiaan Bersama Melanjutkan tradisi sebelumnya, Malam Pisah Sambut Dandim 0419/Tanjab dilaksanakan di Rumah Dinas Bupati Tanjab Dandim Kodim 0419/Tanjab Letkol Kav. Muslim Rahim. T, SH, M. Si. Melaksanakan Peresmian rumah dinas asrama Kodim 0419/Tanjab Melaksanakan Peresmian rumah dinas asrama Kodim 0419/Tanjab.

Home / BERITA / Berita Koramil

Minggu, 6 November 2022 - 14:05 WIB

Babinsa Dampingi Petani Desa Binaan Lakukan Pengolahan Lahan Tanam

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Serda Haryanto Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu lakukan pendampingan pertanian kepada petani di wilayah binaan dalam mengolah lahan sawah di Desa Sri Agung Kecamatan Batang Asam Kab. Tanjung Jabung Barat , Minggu (6/11/2022)

Serda Haryanto selaku Babinsa mengatakan dalam proses pengolahan lahan dengan bersama warga binaan merupakan salah satu menguatkan hubungan TNI-Rakyat.

BACA JUGA  Pin Up Casino Brasil: Análise, Bônus, Apostas E Mais! 202

“Kali ini kami mendampingi Pak Subono yang sedang menggarap lahan sawah miliknya dipersiapkan untuk musim tanam padi,” ucapnya.

Sementara itu, Subono selaku pemilik lahan sangat menyambut baik atas pendampingan yang diberikan oleh Babinsa.

BACA JUGA  Babinsa Dampingi Penjemuran Hasil Panen Padi.

“Sebagai Petani kami sangat berterima kasih atas bimbingan dan arahan yang diberikan. Semoga hal ini terus berlanjut sehingga kami bisa ikut andil dalam meningkatkan ketahanan pangan,” Imbuhnya. (Pentanjab)

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Dampingi Kelompok Tani Meninjau Tanaman Jagung

BERITA

Danramil 419-02/Tungkal Ulu Hadiri Pengukuhan Pengurus Persatuan Pasundan Tanjab Barat.

BERITA

Wujud Kepedulian Wilayah Binaan, Babinsa Dampingi Petani Mengecek Pertumbuhan Tanamam Jagung.

BERITA

Dandim 0419/Tanjab Lepas Kesebelasan Ponpes Al-Baqiattus Shalihat Ikuti Liga Santri Tingkat Provinsi.

Berita Koramil

TNI dan Polri Kawal Prosesi Pemakaman Jenazah Pasien Covid -19.

BERITA

Sambut HUT Ke-75 Kemerdekaan RI, Kodim Tanjab Gelar Turnamen Voli dan Tenis Meja

BERITA

Komsos Babinsa Dan Warga Binaan.

Artikel

Pemusnahan Kelebihan Surat Suara Pemilu 2024: Langkah Tegas Menjaga Integritas Demokrasi di Tanjab Timur