Babinsa Tingkatkan Kerjasama Dengan Perangkat Desa Wujudkan Ketahanan Pangan, Babinsa Laksanakan Pendampingan. Babinsa Dan Warga Lakukan Patroli Karhutla di Wilayah Desa Binaan Berkah Ramadhan, Koramil 419-04/Nipah Panjang Bagikan Takjil Jelang Berbuka Puasa. Peran Aktif Babinsa Laksanakan Pendampingan Percepatan Penurunan Stunting

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Rabu, 17 November 2021 - 20:22 WIB

Babinsa Desa Teluk Sialang Hadiri Musyawarah Desa.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Serma Edi Sofian Menghadiri rapat Musyawarah perubahan untuk perubahan dan Penerima BLT DD Tahun 2021 Desa teluk sialang, Kec.Kuala Betara Kab. Tanjab Barat, Rabu (17/11/2021).

Turut hadir dalam musyawarah Ini Kepala Desa Teluk sialang Bapak Yani, Ketua BPD Desa Teluk sialang Bapak Tedi Asikin, BKTM Desa teluk sialang Aipda C.Angga, Pendamping Desa Teluk sialang Ibu Roi jatul Jannah, Kadus Sedesa Teluk sialang, Para Rt sedesa Teluk sialang, Tokoh Masyarakat dan Agama.

BACA JUGA  Babinsa Tri Mulia Lakukan Monitoring Tanaman Jagung Petani.

Dalam sambutannya, kepala desa teluk sialang menyampaikan adanya perubahan penerima bantuan langsung tunai (blt) pada tahap berikutnya.

BACA JUGA  Babinsa Desa Muara Danau Ingatkan Warga Binaan Untuk Patuhi Protkes.

Adapun perubahan penerima Blt yakni 2 orang mengundurkan diri, 1 orang pindah domisili dan 1 orang lagi telah meninggal dunia.

Dengan demikian diajukan 4 nama penerima bantuan langsung tunai ini yaitu bapak samsuri, hendrik mahmudin, arafiag, m. Yasa.

Hasil keputusan rapat ini telah disepakati bersama dan berjalan dengan aman serta lancar. (Pntjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Ibu ini Berharap Jalan yang Dibuat TMMD 108 Kodim Tanjab, Melancarkan Pendidikan.

Berita Koramil

Babinsa Sertu Supoyo Bersama Bhabinkamtibmas Anjangsana Ke Rumah Warga.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 04/Nipah Panjang Dampingi Petani di Wilayah Binaan.

Berita Koramil

Babinsa Kec. Geragai Hadiri Kegiatan Deklarasi Pilkades Damai Diwilayah Kecamatan Geragai.

Berita Koramil

Danramil Nipah Panjang Lakukan Pengecekan Kondisi Jalan Rusak Antara Kelurahan Sungai Lokan dan Desa Sungai Jambat Kec. Sadu.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 04/Nipah Panjang Hadiri Acara Rapat Pembentukan Panitia HUT RI Ke-74 Tahun 2019.

Berita Koramil

Babinsa Koramil 02/Tungkal Ulu Hadiri RAT Koperasi Unit Desa (KUD) Payung Sakti.

Berita Koramil

Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Lakukan Pengecekan Padi Yang Siap Untuk Dipanen.