Danramil 419-02/Tungkal Ulu Laksanakan Mediasi Antara Kelompok Tani Terkait Dengan Persoalan Penggunaan Lahan Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan dan Peringatan Nuzul Qur’an di Kelurahan Patunas Safari Ramadhan Desa Kuala Dasal: Silaturahmi dan Kebahagiaan Bersama Melanjutkan tradisi sebelumnya, Malam Pisah Sambut Dandim 0419/Tanjab dilaksanakan di Rumah Dinas Bupati Tanjab Dandim Kodim 0419/Tanjab Letkol Kav. Muslim Rahim. T, SH, M. Si. Melaksanakan Peresmian rumah dinas asrama Kodim 0419/Tanjab Melaksanakan Peresmian rumah dinas asrama Kodim 0419/Tanjab.

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Rabu, 28 April 2021 - 17:32 WIB

Babinsa Gelar Komsos Dengan Warga Desa Binaan

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com  -Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir  Koptu Cipto Dwi S melaksanakan kegiatan Komsos dengan masyarakat Desa Serdang Jaya Kec. Betara Kab. Tanjung Jabung Barat. Rabu (28/4/21).

Kegiatan Komsos ini bertujuan untuk menjalin silaturahmi yang baik dan mempererat hubungan kekeluargaan antara Babinsa dengan masyarakat desa sehingga tercipta suasana yang harmonis dalam setiap pelaksanaan tugas Babinsa di lapangan.

BACA JUGA  Babinsa Suka Maju Ramil 01/Muara Sabak Bantu Petani Menjemur Padi Hasil Panen.

Dalam kesempatan tersebut Babinsa menyampaikan agar kita selalu menjaga Persatuan dan Kesatuan Bangsa dengan selalu menjalin silaturahmi  sehingga tetap tercipta suasana yang kondusif di wilayah binaan.

Di selah selah komsos Babinsa juga mengajak masyarakat untuk meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Allah SWT terlebih lagi di bulan puasa ini yang di masa pandemi covid 19 agar lebih meningkatkan kebersihan diri keluarga dan masyarakat sekitarnya agar tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan. (Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Kasdim 0419/Tanjab Hadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Kepala Desa Terpilih Kabupaten Tanjab Timur.

Berita Koramil

Komunikasi Sosial Merupakan Salah Satu Metode Pembinaan Teritorial Bagi Babinsa Kodim 0419/Tanjab.

Berita Koramil

Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu dan Petani Turun Ke Sawah.

BERITA

Panglima TNI : TNI Harus Memelihara dan Memperkuat Persatuan Bangsa.

Berita Koramil

Serda Mujais Selaku Babinsa Bantu Petani Merontokan Padi Hasil Panen.

BERITA

Personel Makodim 0419/Tanjab Lakukan Pembersihan Pangkalan.

BERITA

Sertu Muliadi Merespon Laporan Warga tentang Adanya Beberapa Nelayan Menangkap Ikan Menggunakan Alat Sentrum dengan Melaksanakan Komsos

BERITA

Sambangi Kodim 0419/Tanjab, Ini Pesan Pangdam II/Sriwijaya Mayjen TNI Irwan.