Danramil Dampingi Tim Dirjed Tanaman Pangan dalam Kegiatan Opla dan Pompanisasi Di Muara Sabak Danramil 419-02/Tungkal Ulu Laksanakan Mediasi Antara Kelompok Tani Terkait Dengan Persoalan Penggunaan Lahan Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan dan Peringatan Nuzul Qur’an di Kelurahan Patunas Safari Ramadhan Desa Kuala Dasal: Silaturahmi dan Kebahagiaan Bersama Melanjutkan tradisi sebelumnya, Malam Pisah Sambut Dandim 0419/Tanjab dilaksanakan di Rumah Dinas Bupati Tanjab

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Kamis, 14 Maret 2019 - 09:43 WIB

Babinsa Ikut Membantu Menanam Padi Dilahan Kelompok Tani Makmur Jaya.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Serka Gunarto  melakukan pendampingan pertanian di wilayah desa binaan dalam rangka upaya khusus (Upsus) Pajale dan program Ketahanan Pangan Nasional.

Pendampingan yang dilakukan oleh Babinsa berupa ikut membantu menanam padi dilahan milik bapak Mispani dari kelompok tani Makmur Jaya di RT 13 Desa Pembengis Kecamatan Bram Itam Kab. Tanjab Barat. Kamis (14/3/2019).

BACA JUGA  Babinsa Laksanakan Pendampingan Penanaman Padi

Dikatakan Babinsa bahwa tujuan pendampingan penanaman padi tersebut adalah untuk memberikan motivasi dan semangat kepada petani guna mendapatkan hasil yang maksimal pada musim tanam kali ini.

Lebih lanjut Babinsa menerangkan bahwa pada penanaman kali ini bibit yang digunakan adalah Inpara 3 dengan luas tanam 1 hektar,” ujarnya.

Disela-sela kegiatan, bapak Mispani mengucapkan terima kasih banyak kepada Babinsa yang telah membantunya melakukan penanaman bibit padi di sawah.

BACA JUGA  Danramil Tungkal Ulu Dampingi Kadis TPH Tanjab Barat Tatap Muka dan Panen Padi.

“Dengan adanya pendampingan ini, kami benar-benar merasa terbantu dan berharap agar pendampingan seperti itu ke depannya dapat terus dilakukan,” ungkap bapak Mispani.

Serka Gunarto selaku Babinsa Desa Pembengis juga berharap agar musim tanam padi kali ini, para petani mendapatkan hasil panen yang maksimal dan melimpah sehingga target swasembada pangan dapat dicapai,” timpalnya. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Jalin Keakraban Dan Silaturahmi Dengan Warga Binaan.

Berita Koramil

Babinsa Sertu M. Zaid Bersama Poktan Cek Tanaman Padi Jenis Inpara 3.

Berita Koramil

Babinsa Sertu Ajran Hadiri Acara Penutupan MTQ Ke-XX Tingkat Kec. Muara Sabak Timur.

Berita Koramil

Babinsa 01/Muara Sabak Bersama BKTM Desa Bukit Tempurung Patroli Karibung di Wilayah Binaan.

Berita Koramil

Bentuk Kemanunggalan TNI, Babinsa 01/Muara Sabak Bantu Petani Panen Padi.

Berita Koramil

Serda Bambang Kuswoyo dan Petani Cek Bibit Padi Yang Akan Ditanam.

Artikel

Kolaborasi dan Konsultasi untuk Pembangunan yang Berkualitas, Babinsa Koramil 419-01/Muara sabak menghadiri Musrenbang Kelurahan Teluk Dawan

Berita Koramil

Babinsa Serma Juhendri : Pengolahan Menggunakan Alsintan Traktor Roda 4 Bertujuan Untuk Memperbaiki Sifat Fisik Tanah.