Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana Danramil Turut Mensupport Gerakan Pangan Murah untuk Masyarakat Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Danramil 419-01/Muara Sabak Sosialisasi Penanggulangan Dampak Sismik di Kelurahan Rantau Indah

Home / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Senin, 15 April 2019 - 07:58 WIB

Babinsa Katakan “Generasi Muda Adalah Sebagai Tumpuan dan Harapan Penerus Bangsa”.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Serda Misroni melaksanakan kegiatan upacara bendera mingguan di SMPN 22 Tanjab Timur Desa Rantau Makmur Kecamatan Berbak Kab. Tanjab Timur, Senin (15/4/2019).

Dalam kegiatan upacara bendera tersebut, Kepala Sekolah SMPN 22 Tanjab Timur memberikan kepercayaan kepada Babinsa Serda Misroni untuk menjadi pembina upacara.

Dalam amanatnya, Serda Misroni menyampaikan kepada siswa bahwa ada 4 hal positif yang dapat diperoleh dalam pelaksanaan upacara bendera yaitu Disiplin, menimbulkan jiwa kepemimpinan, membiasakan berpenampilan rapih, dan menumbuhkan jiwa nasionalisme.

BACA JUGA  Pasiter Kodim 0419/Tanjab Ikuti Upacara Peringatan HUT Provinsi Jambi Ke-65.

“Generasi muda adalah sebagai tumpuan dan harapan penerus bangsa. Untuk menumbuhkan rasa kebangsaan, jika tidak dari sekarang kapan lagi. Karena satu bangsa maju jika generasinya menerima budaya, bangsa dan negaranya.” Kata Serda Misroni.

Lebih lanjut ia juga mengharapkan kepada siswa untuk selalu meningkatkan rasa disiplin, saling menghormati dan rasa nasionalisme, perlunya ditanamkan sejak dini sehingga generasi muda tumbuh rasa ikut dan mempertahankan NKRI,” sambungnya.

BACA JUGA  Jalin Keakraban, Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Komsos Dengan Warga Binaan.

Kepala Sekolah SMPN 22 Tanjab Timur mengucapkan rasa terima kasih kepada TNI dalam hal ini Babinsa Serda Misroni yang telah meluangkan waktu untuk menjadi pembina upacara dan memeberikan amanat kepada anak didik kami.

“Besar harapan kami semoga apa yang sudah disampaikan oleh Babinsa bisa menjadi bekal ilmu buat anak didik kami dan menjadi pribadi yang disiplin.” Ungkapnya. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa 03/Tungkal Ilir Dampingi Petani Pantau Tanam Padi.

Berita Koramil

Babinsa Rawa Medang Bersama Petugas PPL Lakukan Monitoring Tanaman Padi.

BERITA

Pererat Tali Silaturahmi, Pelda Arafik Kunjungi Warga Binaan.

Artikel

Forum Perangkat Daerah Bahas Rencana Pembangunan Tahun 2025 di Kecamatan Tebing Tinggi

BERITA

Babinsa Laksanakan Pengecekan Tanaman Padi.

BERITA

Jaga Hanpangan Saat Pandemi, Babinsa Dampingi Petani Panen Padi.

Berita Koramil

Babinsa 02/Tungkal Ulu Serma Juhendri Pantau Perkembangan Padi.

BERITA

Manfaatkan Dermaga Penyebrangan, Babinsa Sosialisasikan Protokol Kesehatan Kepada Warga