Dalam rangka Memperingati HUT TNI Ke-78 Kodim 0419/Tanjab, menggelar Lomba Mancing Mania. Pabung 0419/Tanjab Mayor Inf. Ahmad Riadh, S. Ag Menghadiri Kegiatan Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila. Dandim 0419/Tanjab Ikuti Upacara Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2023. Babinsa Laksanakan pengecekan Padi. Babinsa Laksanakan komsos Didesa binaannya.

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Kamis, 18 Mei 2023 - 13:15 WIB

Babinsa Lakukan Pendampingan Peninjauan Tanaman Jagung Di Wilayah Desa Binaan

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com -Babinsa Koramil 419 -04/Nipah Panjang Sertu Sutoyo mendampingi petani di wilayah binaan meninjau pertumbuhan Tanaman Jagung yang berada di Desa Telago Limo Kec. Berbak Kab. Tanjung Jabung Timur, Kamis (18/5/23)

 

Guna menjaga keberhasilan program swasembada pangan termasuk swasembada jagung. “Selaku babinsa saya turut serta membantu petani, mengecek keadaan tanaman yang selama ini sudah dilaksanakan untuk di data dan segera dilaporkan agar bisa ditindak lanjuti dengan cepat apabila ada kendala,” Ucap Sertu Sutoyo.

BACA JUGA  Bersama Warga Desa Binaan, Babinsa Lakukan Patroli Karhutla.

 

Dengan peninjauan serta pendampingan secara rutin oleh Babinsa, maka pertumbuhan tanaman jagung yang di tanam petani akan semakin bagus dan diharapkan panen jagung juga akan semakin meningkat.

BACA JUGA  Danramil 419-02/Tungkal Ulu hadiri Mini Lokakarya Percepatan Penurunan Stunting.

 

Upaya tersebut untuk menjaga keberhasilan program swasembada pangan, guna mensukseskan program swasembada pangan, tidak hanya padi dan kedelai saja, namun jagung juga sangat berpotensi meningkat di wilayah Tanjab Timur. (pendimtjb)

 

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Koramil 01/Muara Sabak Akan Selalu Mendampingi Penyaluran Bansos Tahap III dari APBD Provinsi.

BERITA

Dandim Erwan Susanto Tinjau Kesiapan Perusahaan Antisipasi Karhutla.

BERITA

Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Melakukan Pendampingan Kegiatan Penyerahan KKS dan Buku Rekening dari BRI

BERITA

Babinsa Bersama Warga Koto Kandis Lakukan Patroli Karhutla.

BERITA

Bersama Warga Desa Binaan, Babinsa Gelar Patroli Karhutla.

BERITA

Sinergitas nyata, Babinsa bersama Bhabinkamtibmas lakukan komsos dengan perangkat desa

Berita Koramil

Dengan Komsos Babinsa Jadi Dikenal Perangkat Desa.

Berita Koramil

Babinsa Pandan Sejahtera Ajak Petani Cek Pertumbuhan Jagung Seluas 2 Hektar.