Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Selasa, 29 Januari 2019 - 06:54 WIB

Babinsa Langsung Ke Sawah Dampingi Petani Semprot Tanaman Padi.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Serma Heri Puji terjun langsung kesawah dalam melaksanakan pendampingan penyemprotan tanaman padi di areal persawahan Kelompok Tani Harapan Jaya di RT. 13 Parit IV Kelurahan Kampung Singkep Kec. Muara Sabak Timur Kab. Tanjung Jabung Barat, Senin (29/1/2019).

Adapun penyemprotan tanaman padi ini  dilakukan dilahan milik Bapak Sunaryo dengan luas lahan 2 Hektare. Padi ini ditanam menggunakan bibit padi Inpara 3, yang pada saat ini tanaman padi sudah berumur 30 hari.

BACA JUGA  Manfaatkan Warung Milik Warga, Babinsa Gelar Komsos.

Pada kegiatan pendampingan pemupukan ini, Babinsa Serma Heri Puji didampingi bapak Kohar yang merupakan Ketua Kelompok Tani Harapan Jaya.

BACA JUGA  Babinsa Bantu Kelompok Tani Panen Padi.

Dikatakan Serma Heri Puji, tujuan penyemprotan ini sebagai langkah proaktif dalam menanggulangi serangan hama sekaligus pemupukan untuk memberikan kesuburan pada tanaman padi.

Lebih lanjut, Babinsa menghimbau kepada para petani agar melakukan pemupukan secara serentak, supaya penanggulangan hama padi dapat berjalan efektif. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Desa Bunga Tanjung Pantau Pertumbuhan Tanaman Padi.

Berita Koramil

Patroli dan Sosialisasi Karhutlah oleh Serka H.Sitorus.

BERITA

Babinsa Desa Sungai Rambai Bantu Warga Binaan Panen Padi.

Berita Koramil

Serda Bambang Kuswoyo Bantu Petani Melakukan Penyemprotan Tanaman Padi.

BERITA

Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Serda Bujang bersama Kelompok Tani Turun ke Lahan Tanaman Padi guna Melakukan Pengecekan

Berita Koramil

Babinsa Ramil 01 Terapkan 3 M kepada Anak-anak yang Tidak Patuhi Protokol Kesehatan

Berita Koramil

Babinsa 04/Nipah Panjang Kopda Agus Wandi Bantu Petani Cek Kondisi Bibit Padi.

BERITA

Upaya cegah karhutla, Babinsa ajak masyarakat patroli karhutla.