BatiOps Penghubung Kodim 0419/Tanjab Pastikan Transparansi Dalam Pemilihan Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Senin, 23 September 2019 - 13:56 WIB

Babinsa Peltu M. Yusuf Eko bersama MPA Menghimbau Warga Tentang Bahaya Dari KARHUTLA.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com –  Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Peltu M. Yusuf Eko bersama MPA dan warga masyarakat setempat melaksanakan patroli karhutla diwilayah Desa Rantau Karya Kecamatan Geragai Kab. Tanjab Timur, Senin (23/09/19).

Pelaksanaan kegiatan patroli bersama ini bertujuan untuk memantau serta mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan perkebunan masyarakat sekecil apapun.

BACA JUGA  Danramil 419-04/Nipah Panjang Hadiri Kegiatan Hari Peduli Sampah Nasional Tahun 2019.

Dalam kegiatan patroli tersebut, Babinsa Peltu M. Yusuf Eko bersama MPA juga melakukan himbauan kepada warga tentang bahaya dari Karhutla.

“Melihat kondisi perubahan cuaca musim kemarau yang cenderung panas ini, Babinsa bersama MPA secara intensif melakukan patroli karhutla guna mengantisipasi terjadinya kebakaran hutan dan lahan perkebunan masyarakat,” ungkap Peltu M. Yusuf Eko.

BACA JUGA  Babinsa 02/Tungkal Ulu Dampingi Petani Jemur Padi Hasil Panen.

Selama pelaksanaan patroli tersebut, Babinsa dan MPA tidak menemukan titik api yang dapat memicu kebakaran hutan dan lahan yang lebih besar, “namun kami akan tetap terus melakukan patroli sebagai tindakan pencegahan,” pungkas Peltu M. Yusuf Eko. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Peduli Wilayah Binaan, Sertu Gopal Dampingi Warga Pantau Pertumbuhan Tanaman Padi.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 419-01/Muara Sabak Bantu Petani Menjemur Padi Yang Baru Dipanen.

Berita Koramil

Babinsa Koramil Nipah Panjang Sertu Ismed Sofyan Turut Serta dalam Patroli Cegah Karhutla dan Himbauan Bahaya Karhutla dengan pemasangan Stiker di Setiap Rumah Warga

BERITA

Antisipasi karhutla, Babinsa bersama tim satgas karhutla cek embung

Berita Koramil

Cegah Corona, Koramil Tungkal Ilir Bersihkan Lingkungan Perkantoran.

BERITA

Babinsa Bersama Warga Binaan Meninjau Pertumbuhan Tanaman Padi.

BERITA

Pendampingan Penerimaan Sembako Subsidi Murah dari DISKOPPERINDAG oleh Pelda Muhadi Sebagai Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu

BERITA

Babinsa Dan Satgas Karhutla Lakukan Patroli Di Wilayah Rawan Karhutla