Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana Danramil Turut Mensupport Gerakan Pangan Murah untuk Masyarakat Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Danramil 419-01/Muara Sabak Sosialisasi Penanggulangan Dampak Sismik di Kelurahan Rantau Indah Danramil Dampingi Tim Dirjed Tanaman Pangan dalam Kegiatan Opla dan Pompanisasi Di Muara Sabak

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Rabu, 25 Desember 2019 - 13:28 WIB

Babinsa Ramil 01/Muara Sabak Bantu Menanam Padi Dilahan Tadah Hujan.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Lambur 1, Serka Ajran Lubis melakukan pendampingan terhadap petani di wilayah desa binaannya dalam rangka percepatan tanam diwilayah Kecamatan Muara Sabak Timur, Rabu (25/12/19).

Kegiatan pendampingan yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 01/Muara Sabak ini berupa membantu menanam padi dilahan tadah hujan milik Bapak Pardosi, anggota kelompok tani Gaya Baru, di Dusun Sumber Rejo, Desa Lambur 1, Kec. Sabak Timur, Kab. Tanjab Barat.

BACA JUGA  Babinsa Ramil 01/MS Padamkan Api Kebakaran Lahan, “Pantang Pulang Sebelum Padam”.

Pada kegiatan penanaman ini, Balak Pardosi selaku pemilik lahan menggunakan bibit padi jenis Inpara dengan sistem penanaman tigal di lahan seluas 1 hektar.

BACA JUGA  Berbagi Berkah Dibulan Ramadhan, Koramil 419-03/Tungkal Ilir Bagikan Takjil.

Disela sela kegiatan tersebut, Serka Ajran Lubis mengungkapkan bahwa kegiatan pendampingan yang dilakukannya merupakan wujud nyata TNI untuk ikut serta mendukung program pemerintah dalam rangka meningkatkan swasembada pangan. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Nipah Panjang Dampingi Petani Cek Pertumbuhan Padi.

Berita Koramil

Serda Ade Putra Mendampingi Petani Melakukan Penyemprotan Tanaman Padi.

BERITA

Babinsa Dan Warga Pantau Tanaman Padi Di Wilayah Binaan

BERITA

Kemanunggalan TNI, Babinsa Bantu Petani Menanam Padi.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 419-03/Tungkal Ilir Anjangsana Ke Rumah Masyarakat Untuk Jalin Komunikasi Sosial.

Artikel

Musrenbang Kecamatan Sabak Timur 2024: Bersatu untuk RKPD 2025

Artikel

Banjir Setinggi 70 hingga 100 cm Melanda Desa Mandala, Babinsa Siap Membantu.

BERITA

Babinsa Desa Muara Danau Bantu Warga Binaan Menjemur Padi.