Danramil Dampingi Tim Dirjed Tanaman Pangan dalam Kegiatan Opla dan Pompanisasi Di Muara Sabak Danramil 419-02/Tungkal Ulu Laksanakan Mediasi Antara Kelompok Tani Terkait Dengan Persoalan Penggunaan Lahan Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan dan Peringatan Nuzul Qur’an di Kelurahan Patunas Safari Ramadhan Desa Kuala Dasal: Silaturahmi dan Kebahagiaan Bersama Melanjutkan tradisi sebelumnya, Malam Pisah Sambut Dandim 0419/Tanjab dilaksanakan di Rumah Dinas Bupati Tanjab

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Jumat, 14 Juni 2019 - 07:45 WIB

Babinsa Ramil 02/Tungkal Ulu Bersama Sama Petani Rawat Tanaman Padi.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Desa Tanjung Bojo Serka M. Olis mendampingi petani melakukan penyemprotan hama wereng pada tanaman padi jenis Inpara 3 yang berumur 60 hari seluas 1 hektar.

Kegiatan yang dilakukan Babinsa Serka M. Olis ini merupakan dalam rangka ikut menyukseskan program Ketahanan Pangan dan upaya khusus Pajale diwilayah Koramil 419-02/Tungkal Ulu.

BACA JUGA  Petani Didampingi Babinsa Lakukan Monitoring Pertumbuhan Padi.

Penyemprotan tanaman padi ini dilakukan di lahan milik bapak Munir yang merupakan anggota Kelompok Tani Usaha Baru di Desa Tanjung Bojo Kecamatan Batang Asam Kab. Tanjab Barat, Jum’at (14/06/19).

Serka M. Olis menjelaskan bahwa kegiatan penyemprotan ini merupakan optimalisasi dalam perawatan tanaman dan juga untuk membasmi hama wereng yang telah menyerang tanaman padi petani.

BACA JUGA  Babinsa Sertu Meiswendri Bersama Poktani Tanam Perdana Padi Beras Merah.

Munir sebagai pemilik lahan sawah mengucapkan rasa terima kasih atas pendampingan yang dilakukan oleh Babinsa Serka M. Olis yang turut membantu penyemprotan tanaman padi miliknya.

“Saya merasa sangat terbantu dengan adanya pendampingan dari bapak Babinsa dari Koramil Tungkal Ulu, semoga ini dapat menjadi amal bagi bapak Babinsa,” pungkasnya. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Monitoring Penyaluran BLT Di Wilayah Desa Binaan

Berita Koramil

Babinsa Ramil 03/Tungkal Ilir Dampingi Petani.

BERITA

Sertu Kusmanto Bantu Penanaman Padi

BERITA

Babinsa Laksanakan Komunikasi Sosial Dengan Warga Binaan

BERITA

Pendampingan oleh Serda Rizal Selaku Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak dalam Rangka Pembagian BLT Pos di Desa Binaannya

Berita Koramil

Babinsa Dusun Kebun Terus Dampingi Para Petani Binaan Panen Padi.

Berita Koramil

Disela Kegiatan Minitoring Tanaman Padi, Babinsa Juga Melaksanakan Komsos Dengan Para Petani.

Berita Koramil

Babinsa Sertu P. Simatupang : Tujuan Komsos Untuk Mengetahui Perkembangan Situasi di Wilayah Binaan.