Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana Danramil Turut Mensupport Gerakan Pangan Murah untuk Masyarakat Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Danramil 419-01/Muara Sabak Sosialisasi Penanggulangan Dampak Sismik di Kelurahan Rantau Indah

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Senin, 23 September 2019 - 14:06 WIB

Babinsa Ramil 02/Tungkal Ulu Serma Muhadi Buatkan Jamban Sehat Untuk Pak Edi Warga Desa Cinta Damai.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com –  Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Serma Muhadi melaksanakan pembuatan jamban sehat untuk bapak Edi warga desa binaannya yang beralamat di RT. 05, Desa Cinta Damai Kec. Renah Mendaluh Kab. Tanjab Barat, Senin (23/09/19).

Pembuatan jamban salah satu warga binaannya ini, tentunya bertujuan untuk membantu menciptakan lingkungan pemukiman warga yang bersih dan sehat sehingga dapat secara langsung berpengaruh terhadap tingkat kesehatan warga.

BACA JUGA  Babinsa Akan Terus Dampingi Petani Sampai Selesai Panen.

“Pembuatan jamban ini merupakan penyediaan sarana sanitasi jamban sehat berbasis masyarakat sekaligus meningkatkan kesadaran masyarakat untuk menyetop buang air besar (BAB) sembarangan,” terang Babinsa.

BACA JUGA  Peduli Wilayah Binaan, Sertu Gopal Dampingi Warga Pantau Pertumbuhan Tanaman Padi.

Bapak Edi dalam kesempatan tersebut menyampaikan ucapan terima kasihnya atas kepedulian Babinsa dalam meringankan keluarganya pada pembuatan jamban sehat sehingga kami sekeluarga bisa hidup sehat dan tidak lagi buang air besar sembarangan. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Pelda Hendri Agustoni Hadiri Acara Gema Muharram & Santunan Anak Yatim.

BERITA

Bersama Warga Desa, Babinsa Gelar Patroli Karhutla.

Berita Koramil

Babinsa 03/Tungkal Ilir Terus Jalin Hubungan Baik Dengan Warga Binaan.

Berita Koramil

Babinsa Kecamatan Pengabuan Hadiri Acara Pelantikan Pengawas TPS.

Berita Koramil

Babinsa 03/Tungkal Ilir Terus Jalin Silaturahmi Dengan Warga Binaan.

BERITA

Babinsa Dampingi Petani Saat Lakukan Peninjuan Padi.

BERITA

Babinsa Bersama Warga Desa Binaan Laksanakan Patroli Karhutla

Artikel

Anggota Koramil 419-05/Geragai melaksanakan kegiatan Karya Bhakti Penanaman pohon