Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana

Home / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Rabu, 8 Januari 2020 - 14:19 WIB

Babinsa Serda Ismed Monitoring Penyemaian Benih Padi Petani.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Serda Ismed melaksanakan kegiatan monitoring penyemaian benih padi petani yang berada di Desa Rantau Rasau Desa Kec. Berbak, Kab. Tanjab Timur, Rabu (08/01/2020).

Lahan penyemaian benih padi ini adalah garapan Bapak Supendi, anggota kelompok tani Harapan Baru Desa Rantau Rasau Desa.

BACA JUGA  Di Poskamling Babinsa Ramil 03/Tungkal Ilir Ajak Warga Binaan Bertukar Pikiran.

Pada kegiatan monitoring tersebut, Serda Ismed didampingi Ketua kelompok tani Harapan Baru, Bapak Tuwarno. Disampaikan oleh Bapak Tuwarno bahwa benih padi yang disemai nantinya akan ditanam di lahan sawah seluas 3 hektar.

Serda Ismed mengatakan bahwa monitoring penyemaian benih padi ini merupakan tugas pendampingan yang dilakukan oleh setiap Babinsa di wilayah desa binaan.

BACA JUGA  Serda Ismed Siagian Babinsa Rantau Rasau Desa Bersama Petani Tanaman Jagung Siap Panen.

Pendampingan yang dilakukan, kata Serda Ismed, mulai dari persiapan lahan, pembibitan, penanaman, perawatan hingga panen.

“Kita berharap dengan adanya pendampingan ini bisa meningkatkan hasil panen petani,” pungkasnya. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa dan Bhabinkamtibmas Gelar Komsos Dengan Warga Binaan

BERITA

Bentuk Hubungan Harmonis Bersama Warga Binaan Babinsa 03 Berbincang sambil Bertukar Pikiran

Berita Koramil

Babinsa Ramil 01 Serka Rowandi Turut Mencari Wanita yang Terjun dari Dermaga, Kondisi Meninggal Saat ditemukan

BERITA

Dukung Swasembada pangan, Babinsa dampingi petani cek tanaman padi.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 4 Mengajak Bersama-sama dalam Mencermati Situasi Lingkungan Desa

Artikel

Menguatkan keakraban Bersama Masyarakat. Babinsa Koramil 419-04/Nipah panjang Laksanakan Kegiatan Komsos

Artikel

Mendorong Pembangunan Kebun Masyarakat: Pendampingan Babinsa Desa Lubuk Bernai

BERITA

Sambangi Warga, Babinsa Himbau Protokol Kesehatan.