Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Senin, 13 Mei 2019 - 06:54 WIB

Babinsa Serda Suparjo Rustam Dampingi Petani Ke Sawah.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Serda Suparjo Rustam turun langsung kesawah melaksanakan pendampingan pertanian di Kelompok Tani Beringin Rindang di Kelurahan Dusun Kebun Kecamatan Batang Asam Kab. Tanjab Barat, Senin (13/5/19).

Adapun pendampingan yang dilakukan oleh Babinsa adalah berupa membantu pemupukan tanaman padi seluas 1 hektar dilahan bapak Zulbahri yang merupakan salah satu anggota kelompok tani Beringin Rindang.

BACA JUGA  Babinsa Tak Bosan-Bosannya Menghimbau Untuk Tetap Waspada dan Menjaga Keamanan Lingkungan.

Pada kegiatan pemupukan ini, Babinsa juga tampak didampingi oleh Ketua Kelompok Tani Beringin Rindang M. Syukur.

Serda Suparjo Rustam mengatakan, tujuan penyemprotan ini sebagai langkah proaktif dalam memberikan nutrisi untuk kesuburan pada tanaman padi sekaligus untuk mengantisipasi serangan hama.

BACA JUGA  Babinsa Jajaran Kodim Tanjab Fokus Pada 3 Komoditi Pangan.

Selain itu Serda Suparjo juga  menghimbau kepada para petani agar melakukan pemupukan secara serentak, supaya penanggulangan hama padi dapat berjalan efektif. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Pimpin Pelaksanaan Upacara Bendera.

Berita Koramil

Babinsa Tungkal Ilir Pantau Keberangkatan Penumpang Kapal KMP Sembilang di Pelabuhan RORO Kuala Tungkal.

BERITA

Pabung Kodim 0419/Tanjab Dampingi Bupati Meletakkan Batu Pertama Pembangunan Masjid.

BERITA

HUT Ke-77 Kodam II/Sriwijaya, Kodim 0419/Tanjab Gelar Upacara Ziarah dan Tabur Bunga.

Berita Koramil

Babinsa Sertu Ajran Lubis Ikuti Sholat Istisqo di Lapangan Bola Kaki Marga Jaya Sabak Ilir.

Berita Koramil

Pererat Rasa Kekeluargaan, Babinsa Lampisi Bersilaturahmi Bersama Warga.

BERITA

Semangat Babinsa Bantu Penjemuran Hasil Panen Padi.

BERITA

Kodim 0419/Tanjab Salurkan Bantuan Sembako Bagi Warga Terdampak Covid-19 di Tanjab Timur.