Danramil Dampingi Tim Dirjed Tanaman Pangan dalam Kegiatan Opla dan Pompanisasi Di Muara Sabak Danramil 419-02/Tungkal Ulu Laksanakan Mediasi Antara Kelompok Tani Terkait Dengan Persoalan Penggunaan Lahan Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan dan Peringatan Nuzul Qur’an di Kelurahan Patunas Safari Ramadhan Desa Kuala Dasal: Silaturahmi dan Kebahagiaan Bersama Melanjutkan tradisi sebelumnya, Malam Pisah Sambut Dandim 0419/Tanjab dilaksanakan di Rumah Dinas Bupati Tanjab

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Minggu, 22 Desember 2019 - 14:26 WIB

Babinsa Serma Adi Saputra Bersama Petani Mengecek Kondisi Padi.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Serma Adi Saputra melaksanakan pemantauan tanaman padi petani dalam rangka menyukseskan program ketahanan pangan dan Upsus Pajale di Kelurahan Rantau Indah Kec. Dendang Kab. Tanjab Timur, Minggu (22/12/19).

Dalam kegiatan pemantauan ini, Serma Adi Saputra bersama petani mengecek tanaman padi milik Bapak Tagiman anggota poktani Sabak Indah yang sudah berumur ± 3 Minggu.

BACA JUGA  Babinsa Ramil 01 bersama Tim Gabungan Cek Sumur Bor dan Embung untuk Antisipasi Karhutla

Plt. Danramil 01/Muara Sabak Kapten Inf Ahmad Taufik menjelaskan bahwa kegiatan pemantauan yang dilakukan oleh Babinsa ini sesuai dengan petunjuk dari Komando Atas kepada seluruh anggota Babinsa untuk melaksanakan pendampingan pertanian di wilayah binaannya masing masing.

BACA JUGA  Babinsa Sosialisasikan Pencegahan Karhutla Di Wilayah Binaan

“Para Babinsa diperintahkan untuk turun langsung ke sawah melakukan pendampingan terhadap petani, guna memantau serta mengecek tanaman padi milik petani yang ada di wilayah desa binaannya masing masing,” ujar Kapten Inf Ahmad Taufik. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Ramil 419-04/Nipah Panjang Bersama Manggala Agni Patroli Karhutla.

BERITA

Danramil 02/Tungkal Ulu Hadiri Peringatan Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW.

BERITA

Babinsa Dan Warga Laksanakan Patroli Pencegahan Karhutla

Artikel

Babinsa Koramil 419-02/Tkl. Ulu Melaksanakan Pengecekan Ke Lahan Padi.

Berita Koramil

Sertu Antoni Gulo Ikuti Sosialisasi Bantuan Pembuatan Septik Tank Dari Dinas Perkim Kab. Tanjab Timur.

BERITA

Jaga Silaturahmi, Serda Hanasri Komsos Dengan Warga Binaan.

BERITA

Babinsa Sosialisasi Cegah Karhutla Kepada Masyarakat

Artikel

Babinsa Koramil 419-TI Melaksanakan Pengecekan Padi