Babinsa Dampingi Peninjauan Padi Dengan Sigap, Babinsa Meninjau Rumah Warga Yang Terendam Banjir Shalat Tarawih Perdana, Dandim : Mari Bersama Kita Memakmurkan Masjid. Sambangi Warga, Babinsa Ingatkan Jaga Ketenangan Situasi Saat Ramadhan. Serda Suwantono dan Warga Lakukan Patroli Cegah Karhutla

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Minggu, 20 Maret 2022 - 13:15 WIB

Babinsa Silaturahmi Dengan Warga Binaan.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Sertu Juli darsa Melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan masyarakat dalam rangka meningkatkan silahturahmi dan mengetahui perkembangan wilayah, Komsos dilaksanakan di Kel.Kampung nelayan Kec.Tungkal ilir Kab. Tanjab Barat, Minggu (20/3/22).

BACA JUGA  Antisipasi Karhutla, Babinsa Dan Satgas Karhutla Lakukan Pengecekan Embung.

Babinsa mengungkapkan, jika kegiatan Komsos tersebut bertujuan meningkatkan silaturahmi dengan masyarakat.

“Melalui kegiatan Komsos ini akan terjalin silaturahmi yang baik dengan masyarakat desa dan akan tercipta suasana aman dan nyaman,”ujarnya

BACA JUGA  Babinsa Koramil 01/Muara Sabak Penyemprotan Disinfektan.

Babinsa juga mengatakan dengan Komsos pihaknya juga dapat mengetahui perkembangan situasi di wilayah desa binaan dan dapat melakukan upaya pencegahan sedini mungkin, apabila ada hal-hal yang mengarah pada penyebaran virus Covid-19. (Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Dandim 0419/Tanjab Ikuti Rapat Pembahasan Protokol Kesehatan Covid-19 Kab.Tanjab Barat.

BERITA

Turun Langsung Ke Sawah, Babinsa Bantu Warga Menanam Padi.

Berita Koramil

Babinsa Desa Merlung Koptu Zulfikar Cek Debit Air Sungai.

BERITA

Babinsa bersama warga binaan lakukan patroli guna cegah karhutla

Berita Koramil

Serma Arafik Selaku Babinsa Ajak Warga Binaan Bercerita.

Berita Koramil

Babinsa Pimpin Upacara Bendera di SD Negeri 14/X Lambur.

Berita Koramil

Babinsa 04/Nipah Panjang Serda Bujang Cek Pertumbuhan Jagung.

Berita Koramil

Wujudkan Kelancaran Pelaksanaan Tugas di Lapangan, Babinsa Koramil 01 dan BKTM Laksanakan Komsos bersama Salah Satu Tomas