Danramil 419-01/Muara Sabak Sosialisasi Penanggulangan Dampak Sismik di Kelurahan Rantau Indah Danramil Dampingi Tim Dirjed Tanaman Pangan dalam Kegiatan Opla dan Pompanisasi Di Muara Sabak Danramil 419-02/Tungkal Ulu Laksanakan Mediasi Antara Kelompok Tani Terkait Dengan Persoalan Penggunaan Lahan Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan dan Peringatan Nuzul Qur’an di Kelurahan Patunas Safari Ramadhan Desa Kuala Dasal: Silaturahmi dan Kebahagiaan Bersama

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Selasa, 21 Januari 2020 - 14:44 WIB

Babinsa Suka Maju Turun Langsung Ke Sawah Membantu Petani.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Suka Maju, Peltu M. Yusuf Eko turun langsung kesawah untuk membantu petani dalam kegiatan pendampingan pertanian diwilayah Koramil 01/Muara Sabak Kodim 0419/Tanjab.

Pada pendampingan tersebut, Peltu M. Yusuf Eko bersama para petani melakukan penanaman padi secara manual dilahan sawah milik bapak Samijo di Desa Suka Maju Kecamatan Geragai Kab. Tanjab Timur, Selasa (21/01/2020).

BACA JUGA  Danramil Nipah Panjang Hadiri Pertemuan Minilokakarya Lintas Sektoral Bidang Kesehatan Wilayah Kerja Puskesmas Rawat Inap Nipah Panjang.

Pendampingan pertanian yang dilakukan oleh Peltu M. Yusuf Eko tersebut merupakan dalam rangka mendukung program ketahanan pangan pemerintah berkaitan dengan realisasi swasembada pangan nasional.

Dijumpai ditengah-tengah kegiatannya, Peltu M. Yusuf Eko mengungkapkan bahwa kegiatan membantu menanam padi di lahan pertanian Kelompok Tani Karya Makmur 2 ini adalah upaya Koramil 01/Muara Sabak dalam mendukung terwujudnya ketahanan pangan nasional.

BACA JUGA  Babinsa dan BKTM Dataran Pinang Bersilaturahmi Dengan Warga Binaan.

“Ini adalah upaya kami Babinsa Koramil 01/Muara Sabak dalam mewujudkan ketahanan pangan nasional untuk mencapai swasembada pangan di Kabupaten Tanjab Timur,” ucapnya.

Dilanjutkannya, bahwa gelaran pendampingan pertanian ini bakal terus dilangsungkan dari awal tanam ini hingga akhir saat panen tiba. “Kami pastikan akan terus dampingi petani sampai panen tiba,” pungkasnya. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Danramil Tungkal Ilir, Kapolsek Betara, Camat Betara Cek Alat Damkar Karhutla.

BERITA

Dukung Kesuksesan PSU Pilgub Jambi, Danramil Nipah Panjang Pantau Kedatangan Logistik KPU.

Berita Koramil

Pasca Panen Padi, Babinsa Dampingi Petani Merontokkan Padi Hasil Panen.

BERITA

Babinsa Dan Warga Patroli Karhutla Di Wilayah

Berita Koramil

Babinsa Sertu Arafik Rizal Terjun Langsung Ke Sawah Bersama Petani Memanen Padi.

Berita Koramil

Babinsa Koramil Nipah Panjang Dampingi Petani Bertani Jagung Hibrida.

BERITA

Waspada karhutla, Babinsa bersama bhabinkamtibmas ajak warga binaan patroli

Berita Koramil

Babinsa Pematang Rahim Hadiri Isra’ Mi’raj Nabi Besar Muhammad SAW.