Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Rabu, 6 Maret 2019 - 05:49 WIB

Babinsa Tungkal Ulu Bersama Poktan Harapan Jadi Cek Tanaman Padi.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Dalam rangka turut menyukseskan program ketahanan pangan dan Upsus Pajale, Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Koptu Sumanto bersama dengan kelompok tani Harapan Jadi melaksanakan pengecekan tanaman padi di Desa Kelagian Kecamatan Tebing Tinggi Kab. Tanjung Jabung Barat. Selasa (5/3/2019).

Dalam kegiatan ini, Babinsa Koptu Sumanto bersama bapak Nawir yang merupakan ketua poktan Harapan Jadi mengecek pertumbuhan tanaman padi milik Bapak Sadri anggota poktan Harapan Jadi yang sudah berumur ± 80 Hari.

BACA JUGA  Babinsa Pererat Silaturahmi Dengan Warga Binaan

Dijelaskan oleh bapak Nawir bahwa kelompok tani nya pada musim tanam periode okma ini rata rata menggunakan bibit padi jenis Ciherang.

Sementara itu, Danramil 419-02/Tungkal Ulu Kapten Inf Zulkarnain, SH menjelaskan bahwa kegiatan pengecekan dan pemantauan yang dilakukan oleh Babinsa ini merupakan atas petunjuk Dandim 0419/Tanjab kepada seluruh Koramil jajaran untuk melaksanakan pendampingan, pengecekan dan perawatan kesuburan tanaman padi yang ada di wilayah binaannya masing masing.

BACA JUGA  Kehadiran Babinsa dan BKTM Disambut Hangat Pengurus Masjid Nahdhatul Thulab.

“Para Babinsa diinstruksikan oleh Komandan Kodim untuk turun langsung ke sawah melakukan pendampingan terhadap petani untuk memantau dan mewaspadai tarhadap serangan hama pada tanaman padi milik petani yang ada di wilayah desa binaannya masing masing,” terang Danramil. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Sertu Muhammad Cek dan Monitoring Tanaman Padi Jnis Ciherang Seluas ± 1 Hektar.

BERITA

Babinsa Desa Karya Bakti Komsos Dengan Warga Binaan.

BERITA

Babinsa Dan Warga Gelar Pencegahan Karhutla Di Wilayah

Berita Koramil

Babinsa Simpang Datuk Lakukan Pengecekan Fisik Alsintan Yang Digunakan Poktan Lestari.

BERITA

Babinsa Dampingi Warga Meninjau Tanaman Jagung.

BERITA

Babinsa Dampingi Petani Meninjau Tanaman Jagung

BERITA

Babinsa Laksanakan Komsos Didesa Binaannya.

Berita Koramil

Babinsa Kopda Nurul Hidayat Hadiri Deklarasi Damai Pilkades.