Danramil 419-01/Muara Sabak Sosialisasi Penanggulangan Dampak Sismik di Kelurahan Rantau Indah Danramil Dampingi Tim Dirjed Tanaman Pangan dalam Kegiatan Opla dan Pompanisasi Di Muara Sabak Danramil 419-02/Tungkal Ulu Laksanakan Mediasi Antara Kelompok Tani Terkait Dengan Persoalan Penggunaan Lahan Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan dan Peringatan Nuzul Qur’an di Kelurahan Patunas Safari Ramadhan Desa Kuala Dasal: Silaturahmi dan Kebahagiaan Bersama

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Rabu, 15 Maret 2023 - 13:11 WIB

Bergerak Bersama Rakyat, Babinsa Gotong Royong Timbun Jalan Berlubang.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Anggota Koramil 419-02/Tungkal Ulu Babinsa serda Giman dan Sertu Ujang Saputra bersama warga desa melaksanakan kegiatan gotong royong perbaikan jalan di Desa Teluk Pengkah Kec.Tebing Tinggi, Rabu (15/3/23).

Kegiatan gotong royong ini dilaksanakan dengan melakukan penimbunan jalan rusak yang dimana jalan tersebut merupakan salah satu akses masyarakat untuk beraktivitas terutama aktivitas perekonomian.

BACA JUGA  Babinsa Aktif Sosialisasikan Pencegahan Karhutla Kepada Warga

Babinsa mengungkapkan dengan adanya gotong royong bersama ini bisa membangkitkan lagi kepedulian masyarakat terhadap lingkungan sosial seperti  gotong royong karena yang dilakukan selama ini sudah sangat berkurang untuk itu dengan melaksanakan goro bersama ini kembali diingatkan makna pentingnya semangat gotong royong.

BACA JUGA  Babinsa Komsos Bersama Warga di Desa Binaan

Babinsa  juga berharap dengan kegiatan gotong royong bersama masyarakat ini diharapkan bisa menambah keakraban serta jalinan silaturrahmi antar TNI dan masyarakat.

“Selain pekerjaan menjadi ringan gotong royong bersama ini juga diharapkan bisa menciptakan sinergitas antara TNI AD dan Rakyat,” Ungkapnya. (**)

Share :

Baca Juga

BERITA

Sayangi Masyarakat, Koramil Tungkal Ulu Bedah Rumah Warga Pra Sejahtera.

BERITA

Keakraban Satgas TMMD Ke-113 Kodim 0419/Tanjab Makan Bersama Orang Tua Asuh.

Berita Koramil

Babinsa Sungai Sayang Lakukan Pengecekan dan Monitoring Tanaman Padi.

BERITA

Babinsa Pantau Prokes Penumpang Kapal.

Berita Koramil

Babinsa dan Warga Pematang Rahim Perbaiki Jembatan.

BERITA

Pabung Kodim Tanjab Bersama Forkopimda Tanjabtim Salurkan Bantuan Beras Kepada Masyarakat.

BERITA

Kodim 0419/Tanjab Melaksanakan Kegiatan Ziarah nasional dalam rangka HUT TNI ke-78 tahun 2023.

Berita Koramil

Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Lakukan Pemantauan Kondisi Padi Kelompok Tani Sumber Jaya.