Danramil 419-01/Muara Sabak Sosialisasi Penanggulangan Dampak Sismik di Kelurahan Rantau Indah Danramil Dampingi Tim Dirjed Tanaman Pangan dalam Kegiatan Opla dan Pompanisasi Di Muara Sabak Danramil 419-02/Tungkal Ulu Laksanakan Mediasi Antara Kelompok Tani Terkait Dengan Persoalan Penggunaan Lahan Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan dan Peringatan Nuzul Qur’an di Kelurahan Patunas Safari Ramadhan Desa Kuala Dasal: Silaturahmi dan Kebahagiaan Bersama

Home / BERITA / Berita Koramil

Selasa, 2 Mei 2023 - 13:53 WIB

Cegah Stunting Sejak Dini, Babinsa Dampingi Warga Desa dan Tenaga Kesehatan.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Sebagai wujud kepedulian dalam bidang kesehatan, khususnya Ibu dan Anak dan percepatan penurunan stunting, Koptu Adi Prayitno anggota Koramil 419-01/Muara Sabak melaksanakan pendampingan kegiatan Percepatan Penurunan Stunting bertempat di Kel. Muara Sabak Ulu Kec. Muara Sabak Timur, Selasa (2/5/2023).

Kegiatan kali ini babinsa melaksanakan pendamping kepada tenaga kesehatan dengan sasaran penimbangan berat badan, mengukur tinggi badan untuk mengetahui perkembangan dan pertumbuhan Bayi serta pemberian Vitamin kepada balita untuk mencegah Stunting.

BACA JUGA  Dukung Upaya Pencegahan Covid-19, Koramil 04/Nipah Panjang Pantau Posko Rantau Karya.

Dalam kegiatan tersebut Koptu Adi Prayitno menyampaikan, hal ini dilaksanakan guna mendukung pelaksanaan Penurunan Angka Stunting untuk mempercepat pertumbuhan dan perkembangan anak yang beresiko Stunting serta mewujudkan suksesnya program balita sehat dan keluarga berencana (KB) di wilayah Desa binaannya.

BACA JUGA  Jalin silaturahmi, Babinsa Koramil 02/Tungkal Ulu Sapa Warga Binaan.

“Dalam pelaksanaan kegiatan kami selalu berupaya untuk memberikan pendampingan kepada para petugas Kesehatan yang ada di wilayah binaan,” ujar Koptu Adi Prayitno.

Disamping itu, bentuk kepedulian terhadap kesehatan khususnya Ibu dan Anak di wilayah binaan dalam mencegah Stunting dan mewujudkan balita yang sehat untuk menciptakan generasi penerus bangsa yang berkualitas. (**)

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Sosialisasi Pencegahan Karhutla Kepada Warga Di Wilayah Binaan

Berita Koramil

Danramil 01/Muara Sabak Ikuti Kegiatan Polres Tanjab Timur Olahraga Bersama Dalam Rangka HUT Bhayangkara Ke-73 Tahun 2019.

BERITA

Babinsa Koramil 02/Tungkal Ulu bersama PPL dampingi petani meninjau bibit padi.

Berita Koramil

Koptu Noviandi Selaku Babinsa Jadi Inspektur Upacara SDN 36 Nipah Panjang.

BERITA

Ciptakan Keakraban, Sertu Heri Pererat Silaturahmi Dengan Warga Desa.

BERITA

Kasdim 0419/Tanjab Beri Pembekalan Wawasan Kebangsaan Kepada Pra Diklat Kukerta Angkatan XXII STAI An-Nadwah Kuala Tungkal TA. 2018/2019.

BERITA

Hadiri Pemakaman KH Abdullah Wahab, Dandim 0419/Tanjab : Kami Semua Turut Berduka.

Berita Koramil

Danramil Pimpin Personil Koramil Muara Sabak dalam Mendengarkan dan Menonton Arahan Kasad Menghadapi Unras