Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Minggu, 28 Juni 2020 - 21:08 WIB

Dampingi Tim Kesehatan, Babinsa 03/TI Terus Ingatkan Pentingnya Disiplin Protokol Kesehatan.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Anggota Koramil 419-03/Tungkal Ilir bersama Dinas Kesehatan Tanjab Barat terus melakukan pemantauan dan pendisiplinan pengunjung Pasar parit 1 Kel. Tungkal Harapan Kec. Tungkal Ilir, Minggu (28/6/20).

Sertu Juli Darsa mengatakan bahwa kegiatan pendisiplinkan masyarakat di Pasar Pasar parit 1 Kel. Tungkal Harapan merupakan bentuk antisipasi pemerintah daerah dalam pencegahan penyebaran virus covid-19. Kami selalu memberikan pemberitahuan kepada seluruh pengunjung agar mematuhi protokol kesehatan yg telah diterapkan,” ucap Sertu Juli Darsa

BACA JUGA  Babinsa Komunikasi Sosial Dengan Masyarakat Binaan.

Selain itu, Para anggota Koramil 419-03/Tungkal Ilir juga melakukan pengecekan suhu tubuh kepada setiap warga yg ada di pasar parit 1 baik pedagang maupun pembeli dan selalu mengingatkan kepada para pengunjung agar tetap memakai masker dan menjaga jarak aman saat berbelanja serta meminta para pedagang menyiapkan tempat cuci tangan di dekat lapak dagangannya. Intinya masyarakat diharapkan dapat mematuhi protokol kesehatan yang telah di terapkan oleh pemerintah dalam menuju New Normal di wilayah kota Kuala Tungkal,” ujarnya. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Dalam Rangka Mensukseskan Swasembada Pangan, Babinsa Ramil 04/Nipah Panjang Bantu Petani Cek Pertumbuhan Padi.

Berita Koramil

Babinsa 01/Muara Sabak Hadiri Rapat Musyawarah Desa RKPDes dan Berikan Sosialisasi Karhutla.

Berita Koramil

Babinsa 04/Nipah Panjang Cek Pertimbuhan Padi Yang Berumur 6 Minggu.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 03/Tungkal Ilir Gencarkan Sosialisasi Karhutla Kepada Warga Binaannya

BERITA

Kodim 0419/Tanjab Gelar Perjusami Pramuka SWK.

Berita Koramil

Serma Arafik, Babinsa Parit Pudin Mendampingi Petani Menjemur Padi.

Berita Koramil

Babinsa Sri Agung Turun Kesawah Membantu Pemupukan Padi Milik Pak Suheri.

BERITA

Babinsa Serdang Jaya Komsos Dengan Warga Binaan.