Denpal II/2 Jambi Gelar Yanhar Triwulan IV di Kodim 0419/Tanjab Kodim 0419/Tanjab Gelar Dapur Masuk Sekolah di SDN 156/V Lubuk Lawas untuk dukung Penurunan Stunting Kodim 0419/Tanjab Gelar Bakti Sosial di Wilayah 3T dan Kumuh untuk Tingkatkan Ekonomi dan Kesehatan Babinsa Koramil 419-06 Rantau Rasau Laksanakan Komsos Bersama Warga Desa Telago Limo Babinsa Koramil 419-03 Tungkal Ilir Hadiri Penyaluran Bantuan Stunting di Kelurahan Tungkal V

Home / BERITA / Berita Koramil

Senin, 9 Oktober 2023 - 14:15 WIB

Dandim 0419/Tanjab Berikan Bantuan Musibah Kebakaran.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com dilaksanakan pemberian bantuan musibah kebakaran rumah warga oleh Dandim 0419/ Tanjab Letkol Kav Muslim Rahim T, SH M.Si di Kel. Tungkal IV Kec. Tungkal Ilir Kab. Tanjab Barat. Senin (9/10/23)

Penyerahan bantuan di serahkan langsung oleh Dandim 0419/Tanjab Letkol Kav. Muslim Rahim. T, SH, M. Si dan di hadiri oleh Kasdim 0419/Tanjab Mayor Inf. Marlianus Pasae, Danramil 419 – 03 / Tungkal Ilir Kapten Inf. Adil Tarigan, Lurah Tungkal IV Kota Sdr. Muhammad Arif,Ketua Rt 10 Kel Tungkal IV Kota Sdr. Emar, Personel Koramil 419 – 03 / Tungkal Ilir, Masyarakat Yang terkena musibah kebakaran Rumah.

BACA JUGA  Bersama Petani, Serka M.Olis Melaksanakan Pendampingan Pemantauan benih padi.

Dalam Sambutan Dandim 0419/Tanjab
Letkol Kav. Muslim Rahim. T, SH, M. Si
Kami TNI dalam Hal Ini Kodim 0419/Tanjab seperti yang disampaikan oleh Bapak KASAD kita TNI berusaha menjadi solusi apabila ada kesulitan-kesulitan di tengah masyarakat terkhusus di wilayah teritorial Kodim 0419/Tanjab seperti yang terjadi musibah kebakaran rumah pada hari Sabtu 7 Oktober 2023 lalu di alami warga di Kel. Tungkal IV Kec. Tungkal Ilir Kab. Tanjab Barat sehingga kami datang kesini untuk memberikan sedikit bantuan berupa sembako dan uang yang bisa di gunakan untuk memenuhi kebutuhan sehari hari bagi korban yang mengalami kebakaran Rumah Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi masyarakat yang terkena musibah kebakaran untuk meringankan kesulitan yang di alami oleh korban kebakaran.

BACA JUGA  Bantu Warga Binaan Giling Padi, Babinsa Simpang Datuk : Ini Bentuk Kepedulian Wilayah Binaan.

Harapan kami dalam kesempatan ini Kodim 0419/Tanjab mudah mudahan tidak terjadi lagi kejadian seperti ini sehingga kami himbau kepada seluruh masyarakat yang terkhusus yang ada di Kec. Tungkal Ilir untuk selalu berhati-hati terhadap bahaya kebakaran rumah, kemudian selalu cek secara berkala instalasi listrik yang ada di rumah masing masing, termasuk pada kegiatan ibu rumah tangga melaksanakan kewajiban memasak di rumah agar jangan sampai lalai dan lupa untuk mematikan kompor setelah melaksanakan kegiatan memasak sehingga tidak terjadi lagi kejadian seperti ini dalam hal kebakaran rumah.

Share :

Baca Juga

BERITA

Cegah hama, Babinsa dan petani kawal penuh pertumbuhan tanaman padi

Artikel

Danramil 419-01/Muara Sabak Laksanakan Pengecekan Stiker Kendaraan Dinas dan HP Personel untuk Cegah Judi Online

BERITA

Pemkab Tanjab Barat, Kodim Tanjab, Polres Tanjab Barat dan Unsur Relawan Bagikan Masker Gratis Kepada Masyarakat.

BERITA

Pin-up 634: Официальный Сайт Онлайн Казино На Деньг

BERITA

Antisipasi Dampak Covid -19, Kodim 0419/Tanjung Jabung Gelar Donor Darah.

Artikel

Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur

Artikel

Pererat Sinergi Kepada Masyarakat. Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Laksanakan Kegiatan Komsos

BERITA

Babinsa Rutin Patroli Di Wilayah Rawan Karhutla