Danramil Dampingi Tim Dirjed Tanaman Pangan dalam Kegiatan Opla dan Pompanisasi Di Muara Sabak Danramil 419-02/Tungkal Ulu Laksanakan Mediasi Antara Kelompok Tani Terkait Dengan Persoalan Penggunaan Lahan Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan dan Peringatan Nuzul Qur’an di Kelurahan Patunas Safari Ramadhan Desa Kuala Dasal: Silaturahmi dan Kebahagiaan Bersama Melanjutkan tradisi sebelumnya, Malam Pisah Sambut Dandim 0419/Tanjab dilaksanakan di Rumah Dinas Bupati Tanjab

Home / Kegiatan Dandim / KEGIATAN KODIM 0419

Jumat, 23 Juli 2021 - 13:43 WIB

Dandim 0419/Tanjab Bersama Wakil Bupati Tanjab Barat Tinjau Lokasi Sasaran TMMD Ke-113.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Dandim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto, S.I.P dan Wakil Bupati Tanjab Barat Hairan meninjau sejumlah titik jalan dan jembatan yang akan dimasukan dalam sasaran prokja TMMD ke-113 Tahun 2022 di wilayah Kecamatan Muara Papalik, Kamis (22/07/21).

Peninjauan melibatkan Camat Muara Papalik, Danramil 419-02 Tungkal Ulu Kapten Inf A. Taufik Alhidayah, Kasubid Infrastruktur dan Kasubid Data Bappeda, Dinas PUPR serta Kades Kemang Manis, Kades Bukit Indah, Kades Sungai Muluk, Kades Intan Jaya.

BACA JUGA  Babinsa Pematang Lumut Bersilaturahmi Dengan Warga Binaan.

Lokasi sasaran TMMD ke-113 Kodim 0419/Tanjab di wilayah Dari Desa Kemang Manis, Desa Bukit indah, Desa Sungai Muluk,Desa Intan Jaya dan Desa Sungai Papauh Kecamatan Muara Papalik.

Jalan disusulkan dalam program Pekerjaan TMMD ke 113 Tahun 2022 Kodim 0419/Tanjab. mulai dari titik 0 Jembatan Kemang Manis 800 M hingga Simpang Kuburan Kemang Manis. Kemudian Penggantian jembatan penghubung Intan Jaya dengan Sungai Papauh.

BACA JUGA  Dandim Tanjab Berikan Wawasan Kebangsaan Kepada Pelajar SMPN 22 Tanjab Timur.

Selain itu sejumlah jalan ditinjau yang diagendakan diusulkan dalam APBD-P 2021 dan APBD 2022, diantaranya Jalan dari Simpang Kuburan 747 M menuju Kantor Desa Kemang Manis, rencananya diusulkan untuk pekerjaan APBD-P 2021 880 M menuju Bukit Indah.(Red/Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Dandim 0419/Tanjab Resmikan Musholla Ar-Raihan SD N 18/V Kuala Tungkal

BERITA

Pabandya Komsos Sterdam II/Swj Wasev ke Kodim Tanjab.

BERITA

Jelang Hari Pahlawan, Personil Kodim 0419/Tanjab Bersihkan TMP Yudha Satria Pengabuan.

BERITA

Pasi Intel Kodim Tanjab Salurkan Sembako Dan Vitamin Kepada Masyarakat Yang Terdampak Covid-19.

BERITA

Kasdim Tanjab Hadiri Upacara Peringatan Hari Kesehatan Nasional Ke-55 Tahun 2019.

BERITA

Dandim Tanjab dan Kapolres Tanjab Barat Sambangi Rumah-Rumah Warga Bagikan Sembako dan Masker.

BERITA

Babinsa Koramil Muara Sabak Pantau Penyaluran Bantuan Korban Kebakaran.

BERITA

Kasdim 0419/Tanjab Pimpin Upacara Bendera Hari Senin.