Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana Danramil Turut Mensupport Gerakan Pangan Murah untuk Masyarakat Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Danramil 419-01/Muara Sabak Sosialisasi Penanggulangan Dampak Sismik di Kelurahan Rantau Indah Danramil Dampingi Tim Dirjed Tanaman Pangan dalam Kegiatan Opla dan Pompanisasi Di Muara Sabak

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Senin, 19 Agustus 2019 - 06:59 WIB

Danramil dan Babinsa 01/Muara Sabak Turun Langsung Memadamkan Kebakaran Lahan Di Desa Suka Maju.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Kebakaran hutan semak belukar dan lahan perkebunan sawit warga kembali terjadi di wilayah teritorial Koramil 01/Muara Sabak Kodim 0419/Tanjab.

Kali ini kebakaran hutan dan lahan terjadi di RT. 11 dan RT. 12 Desa Suka Maju, Kecamatan Geragai, Kab. Tanjung Jabung Timur, atau lebih tepatnya di titik koordinat 1°16’11”,103°42’49”,23 0m, 203°, Minggu sore (18/08/19).

Kebakaran hutan dan lahan yang diketahui pada pukul 15.00 wib  tersebut, langsung direspon Koramil 01/Muara Sabak, Damkar, BPBD, RPK PT. WKS, PT. Kaswari dan masyarakat setempat dengan menerjunkan 60 orang personil ke lokasi kebakaran guna memadamkan api tersebut.

BACA JUGA  Babinsa Suban Pantau Kesiapan Panitia Serta Logistik Pilkades.

Kebakaran yang terjadi di RT. 11 dan RT. 12 Desa Suka Maju tersebut telah membakar hutan semak belukar dan lahan perkebunan sawit warga dengan perkiraan luas lahan sekitar 4,5 hektar.

BACA JUGA  Danramil Nipah Panjang Pimpin Apel Siaga Hadapi Penetapan Hasil Pemilu 2019.

Untuk menghambat api agar lahan kebakaran tidak meluas, tim gabungan penanggulangan Karhutla menggunakan 6 unit Mesin Pemadam, 60 gulung selang, 10 buah Nozel, 3 unit selang hisap air dan 5 unit Y Konektor.

Sampai dengan pukul 19.00 wib malam tadi, tim gabungan pemadaman Karhutla masih berjibaku melokalisir dan memadamkan api agar tidak merambat lebih luas lagi. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Ramil 04/NP Terus Dampingi Para Petani Cek Tanamannya.

Berita Koramil

Babinsa Tidak Bosan-Bosan Mengajak Lapisan Masyarakat Untuk Tetap Menjaga Keamanan dan Ketentraman di Desa Binaan.

BERITA

Babinsa Dampingi Petani Mengecek Lahan Padi.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 419-03/Tungkal Ilir Melaksanakan Komsos Sambil Ngopi Bareng Dengan Warga Desa.

BERITA

Babinsa Dampingi Petani Meninjau Tanaman Jagung.

Berita Koramil

Danramil 419-04/Nipah Panjang Bersama unsur Forkopimcam Nipah Panjang Ikuti Acara Safari Ramadhan Bupati Tanjab Timur dan Buka Puasa Bersama.

Berita Koramil

Rapat Lintas Sektoral dalam Memasuki Era New Normal

BERITA

Tingkatkan Sinergitas, Babinsa Komsos Dengan Aparatur Desa Binaan.