Danramil 419-01/Muara Sabak Sosialisasi Penanggulangan Dampak Sismik di Kelurahan Rantau Indah Danramil Dampingi Tim Dirjed Tanaman Pangan dalam Kegiatan Opla dan Pompanisasi Di Muara Sabak Danramil 419-02/Tungkal Ulu Laksanakan Mediasi Antara Kelompok Tani Terkait Dengan Persoalan Penggunaan Lahan Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan dan Peringatan Nuzul Qur’an di Kelurahan Patunas Safari Ramadhan Desa Kuala Dasal: Silaturahmi dan Kebahagiaan Bersama

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Sabak

Rabu, 19 Januari 2022 - 19:30 WIB

Dengan Sigap, Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Bantu Evakuasi Kebakaran Rumah.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak monitoring sekaligus membantu evakuasi kebakaran rumah milik warga binaan yang terjadi di Jl.Papadaan 1 RT.15 Kel.Mendahara ilir Kecamatan Mendahara Kab. Tanjung Jabung Timur, Rabu (19/01/2022).

kebakaran ini terjadi sekitar pukul 15.00 WIB dan telah menghanguskan 3 unit rumah beserta isinya dan 2 unit rumah rusak parah, kebakaran ini berasal dari salah satu rumah warga milik bapak udin.

BACA JUGA  Dandim Tanjab Cek Kelengkapan Alat Damkar Karhutla di Beberapa Perusahaan Kab. Tanjab Timur.

“Berdasarkan kesaksian warga yaitu saksi Ali sedang memuat pinang dan melihat api yang berasal dari rumah Saudara Udin kemudian saksi berteriak memanggil warga bahwa ada kebakaran kemudian saksi melihat bahwa rumah dalam keadaan kosong tidak ada penghuni nya” Ujar babinsa.

kemudian sekira pukul 15.25 Wib api dapat di padamkan oleh warga setempat di bantu oleh pihak dari damkar.

BACA JUGA  Dengan Komunikasi Sosial Babinsa Jatimas Jalin Kebersamaan.

Dugaan sementara sumber api berasal dari hubungan arus pendek listrik dan Kerugian Materil diperkirakan Lebih kurang Rp. 400.000.000,- Empat Ratus Juta Rupiah.

“Alhamdulilah tidak ada korban jiwa dalam kebakaran tersebut dan kejadian ini, sudah ditangani serta diselidiki oleh pihak Polsek mendahara,” tutup babinsa. (Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Tekan Terus Penyebaranan Corona, Babinsa Koramil Tungkal Ilir Bersama Warga Aktif Semprotkan Disinfektan.

BERITA

Khawatir Akan Adanya Orang Tanpa Gejala di Desa Sungai Raya Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Serka Maulana Ali Melaksanakan Komsos bersama Masyarakat

BERITA

Babinsa Ingatkan Warga Binaan Tetap Patuhi Prokes Saat Lebaran.

Berita Koramil

Serka Ari Purwanto Wakili Danramil 02/Tungkal Ulu Rapat Koodinasi Pemerintah Kec. Tebing Tinggi.

Berita Koramil

Babinsa dan Warga Binaan Lakukan Patroli Guna Antisipasi Karhutla.

Berita Koramil

Babinsa Kopda Agus Wandi Beri Materi Wawasan Kebangsaan Kepada Siswa/i SDN 109 Desa Labuhan Pering.

Berita Koramil

Serka Hendika Hadiri Sosialisasi Pengendalian Vektor dan Binatang Pembawa Penyakit.

Berita Koramil

Diakhir Bulan Ramadhan, Babinsa Terus Tingkatkan Pendampingan Terhadap Petani.