Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Sabak

Senin, 20 September 2021 - 13:48 WIB

Gunakan Jonder, Babinsa Lagan Ulu Bantu Warga Binaan Membajak Sawah.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com — Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak membantu membajak sawah dengan menggunakan Jonder milik  Mansur warga desa lagan ulu Kec.geragai Kab.Tanjab Timur, Senin (20/9/2021) .

Babinsa merupakan ujung Tombak satuan teritorial yg selalu berada paling depan bersama-sama warga binaannya sehingga keberadaan seorang Babinsa setiap saat selalu memantau wilayah dan dapat membantu warga binaannya.

BACA JUGA  Kuatkan kebersamaan dengan masyarakat, babinsa laksanakan komsos.

Babinsa di era moderen ini harus memiliki kemampuan dan ketrampilan yg nantinya dapat digunakan untuk membantu warga binaannya, dengan menggunakan Jonder Babinsa lagan ulu membantu petani membajak sawah .

Babinsa mengatakan, Pendampingan pertanian yang dilakukan oleh para Babinsa ini merupakan salah satu upaya untuk membantu para petani dalam mengembangkan dan meningakatkan hasil pertaniannya guna mewujudkan tercapainya swasembada pangan nasional.

BACA JUGA  Babinsa Ramil Nipah Panjang Dampingi Petani Ke Sawah.

Selain membantu warga binaannya Babinsa juga telah merealisasikan progam Upsus yang telah berjalan selama ini sehingga penyiapan lahan lebih efektif dan efisien sehingga musim tanam dapat serentak sehinga hasil panen bisa lebih meningkat. (Pntjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Kopda Mulyadi Selaku Babinsa Laksanakan Monev Tanaman Padi Milik Pak Syamsir.

Berita Koramil

Babinsa Serda Suparjo Rustam Pantau Pertumbuhan Padi Petani.

BERITA

Babinsa dan babinkamtibmas komsos dengan masyarakat.

BERITA

Anggota Koramil 419-02/Tungkal Ulu Bekali Wasbang Kepada Pelajar

Berita Koramil

Terus Jalin Sinergitas Cegah Covid-19, Babinsa Suka Damai Komsos Dengan Perangkat Desa.

BERITA

Percepat masa tanam, babinsa bantu petani mempersiapkan lahan tanaman jagung.

BERITA

Babinsa Membantu Warga Binaan Menanam Bibit Jagung.

BERITA

Serda Suparjo Lakukan Pendampingan Kepada Petani