Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana Danramil Turut Mensupport Gerakan Pangan Murah untuk Masyarakat Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Danramil 419-01/Muara Sabak Sosialisasi Penanggulangan Dampak Sismik di Kelurahan Rantau Indah Danramil Dampingi Tim Dirjed Tanaman Pangan dalam Kegiatan Opla dan Pompanisasi Di Muara Sabak

Home / BERITA / Kegiatan Dandim / KEGIATAN KODIM 0419

Senin, 7 Juni 2021 - 14:59 WIB

Jaga Kebugaran Daya Tahan Tubuh, Anggota Kodim 0419/Tanjab Laksanakan Jalan Santai.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Anggota Kodim 0419/Tanjab melaksanakan kegiatan jalan santai di seputaran kota Kuala Tungkal. Senin (7/6/2021).

Kegiatan ini dalam rangka menjadikan seorang prajurit memiliki tubuh yang selalu sehat dan bugar. namun untuk mendapatkan hal ini maka prajurit harus berolahraga secara teratur.

Dandim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto S.I.P mengatakan kegiatan pembinaan fisik merupakan salah satu program rutin yang bertujuan untuk menjaga kebugaran tubuh.

BACA JUGA  Babinsa Membantu Warga Binaan Menanam Bibit Jagung.

“Dengan tubuh yang bugar maka imun kita akan meningkat, sehingga tubuh kita akan tahan saat pandemi covid-19 seperti saat ini” Ujar Dandim.

Sebelum melaksanakan jalan santai, para prajurit mengikuti apel yang dipimpin oleh dandim dan pemanasan sebelum olahraga dipimpin oleh Bati Ops Kodim 0419/Tanjab.

BACA JUGA  Terus-Menerus Bintara Pembina Desa (Babinsa) Berupaya Mencegah Terjadinya Karhutla di Wilayah Koramil 419-01/Muara Sabak

Rute jalan santai dimulai dari halaman Kodim Jalan Beringin – Jalan Ki Hajar Dewantara dan berakhir di halaman Kodim.

“Sesampainya di halaman Kodim, para prajurit juga diwajibkan melakukan pelemasan agar tidak terjadi nyeri otot, karena jika otot diistirahatkan keluhan nyeri dan kaku tersebut biasanya akan lebih cepat membaik,” terangnya (Pentjb)

Share :

Baca Juga

Artikel

Makin Akrab Bersama Masyarakat. Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Laksanakan Kegiatan Komsos

BERITA

PANGDAM II/SWJ HALAL BIHALAL DENGAN PRAJURIT DAN PNS KODAM II/SWJ SE-GARNIZUN PALEMBANG.

BERITA

Dandim Tanjab Pimpin Langsung Penyaluran Bansos.

BERITA

Babinsa koramil 419-03 Tungkal Ilir komsos dengan warga binaan.

BERITA

Babinsa Mendampingi Petani Meninjau Tanaman Padi

BERITA

Babinsa Dampingi Petani Diwilayah Binaan Meninjau Pertumbuhan Tanaman Jagung.

BERITA

Kopda Firmansyah Laksanakan Patroli Karthula Bersama Warga.

BERITA

Lakukan Pengecekan Embung, Babinsa Catur Rahayu : Upaya Antisipasi Karhutla.