Danrem 042/Gapu Resmikan Koramil 419-05/Geragai. Upaya Ketahanan Pangan, Babinsa Bantu Petani Menggiling Padi. Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Dampingi Penyaluran BLT Serda Ardianus Sosialisasi Pencegahan Karhutla di wilayah Babinsa Dampingi Peninjauan Tanaman Jagung Di Wilayah Desa Binaan

Home / BERITA / KEGIATAN KODIM 0419

Jumat, 20 Mei 2022 - 09:50 WIB

Kedekatan Dengan Masyarakat, Satgas TMMD Bantu Warga Menanam Bibit Semangka.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Disela sela kegiatannya Personil  Satgas TMMD Ke-113 Kodim 0419/Tanjab  juga membantu warga masyarakat di lokasi TMMD Menanam bibit semangka di Desa Sungai Muluk Kecamatan Muara Papalik, Kamis (19/5/22).

Satgas TMMD ke-113 selalu bersosialisasi maupun berkomunikasi kepada masyarakat yang sudah menjadi tanggung jawabnya.

BACA JUGA  Pastikan Persiapan Pelaksanaan TMMD, Dandim Tanjab Tinjau Pos Kotis.

Hal itu juga di lakukan saat melaksanakan TMMD di wilayah Desa Sungai Muluk, di samping kesibukan dalam melaksanakan Sasaran Fisik dan Non Fisik TMMD, Disempatkan juga untuk membantu Warga.

Selaku pemilik lahan, Bapak Sukardi mengaku sangat senang dengan hadirnya bapak-bapak TNI dalam Program TMMD yang berada di desanya.

BACA JUGA  Babinsa Sertu Muhamad Membantu Petani Menanam Padi Sawah.

Sementara itu salah seorang personil Satgas TMMD mengatakan jika hal ini sebagai wujud peran aktif TNI dalam komunikasi sosial dengan warga masyarakat di lokasi sasaran TMMD.  (**)

Share :

Baca Juga

BERITA

Pendampingan Bansos BST dari Pegawai Kantor Pos dan Aparat Kelurahan Parit Culun II oleh Sertu Ade Putra Selaku Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak

BERITA

Babinsa Patroli Karhutla Di Wilayah Binaan.

BERITA

Babinsa Lakukan Pendampingan Peninjauan Tanaman Jagung di Desa Binaan

BERITA

Pelda Junaidi Ikut Serta dalam Deputi Pemberdayaan Masyarakat BNN RI Menuju Desa Bersih Bersinar di Wilayah Kab. Tanjab Timur Melalui BNNK

BERITA

Eratkan kebersamaan, Babinsa dan bhabinkamtibmas komsos dengan warga binaan

BERITA

Yang di Terapkan Babinsa Koramil 419-2/Tungkal Ulu Guna Mengantisipasi Penyebaran Covid-19 di Desa Suban Kec.Batang Asam Kab.Tanjab Barat

BERITA

Upaya cegah hama, babinsa dampingi petani pantau pertumbuhan padi.

BERITA

Pendampingan Penyaluran BLT DD Tahap II Desa Kota Harapan oleh Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Sertu Meri Susanto