Dalam rangka Memperingati HUT TNI Ke-78 Kodim 0419/Tanjab, menggelar Lomba Mancing Mania. Pabung 0419/Tanjab Mayor Inf. Ahmad Riadh, S. Ag Menghadiri Kegiatan Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila. Dandim 0419/Tanjab Ikuti Upacara Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2023. Babinsa Laksanakan pengecekan Padi. Babinsa Laksanakan komsos Didesa binaannya.

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Kamis, 25 April 2019 - 06:17 WIB

Kejar Target Tanam, Babinsa Bantu Petani Menanam Padi.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Desa Tanjung Bojo Serka M. Olis melaksanakan pendampingan kepada petani menanaman padi musim tanam April – September dalam rangka upaya khusus Pajale diwilayah Koramil 419-03/Tungkal Ilir, Kamis (25/4/2019).

Kegiatan penanaman ini dilakukan di lahan sawah milik bapak Anton yang merupakan anggota Kelompok Tani Usaha Baru di Desa Tanjung Bojo Kecamatan Batang Asam Kab. Tanjab Barat, Kamis (25/4/2019).

BACA JUGA  Babinsa Koramil Nipah Panjang Serda M. Misroni Turut Hadir dalam Musdes Pengambilan Kesepakatan Pembangunan di Setiap Dusun

Menurut Serka Olis, pendampingan kepada kelompok tani ini sudah dimulai sejak penyiapan lahan, pengolahan lahan, pembibitan padi sampai dengan penanaman padi yang saat ini sedang dilakukan saat ini.

BACA JUGA  Bersama Warga Desa Binaan, Babinsa Laksanakan Patroli Cegah Karhutla.

“Pendampingan terhadap petani ini akan terus kami lakukan sampai dengan masa panen tiba hingga pada penjualan padi ke Bulog,” ungkap Serka Olis.

“Kami berharap dengan turunnya para Babinsa mendampingi petani dapat meringankan dan membantu para petani dalam mendukung program swasembada pangan,” pungkasnya. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Ingatkan Masyarakat Untuk Patuhi Potokol Kesehatan.

BERITA

Babinsa dan petani tinjau pertumbuhan tanaman jagung

BERITA

Jaga Silaturahmi, Babinsa Kunjungi Warga Desa Binaan.

Berita Koramil

Babinsa 04/Nipah Panjang Cek Kondisi Alsintan Yang Digunakan Petani.

Berita Koramil

Koptu Timur Yono Selaku Babinsa Secara Intensif Lakukan Pengecekan Tanaman Jagung Yang Baru Ditanam.

Berita Koramil

Dalam Proses Pertumbuhan Padi, Babinsa Ade Putra dan Petani Lakukan Penaburan Pupuk Urea dan NPK.

BERITA

Babinsa Pererat Hubungan Silaturahmi Dengan Warga Desa

BERITA

Tingkatkan kualitas panen, babinsa dampingi petani jemur padi.