Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana Danramil Turut Mensupport Gerakan Pangan Murah untuk Masyarakat Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Danramil 419-01/Muara Sabak Sosialisasi Penanggulangan Dampak Sismik di Kelurahan Rantau Indah Danramil Dampingi Tim Dirjed Tanaman Pangan dalam Kegiatan Opla dan Pompanisasi Di Muara Sabak

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Kamis, 25 Juni 2020 - 20:34 WIB

Kemanunggalan TNI-Rakyat Terlihat Pada Pemasangan Banner New Normal Bersama Babinsa Ramil 02/Tungkal Ulu.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Berdiri tegak Spanduk/Benner dalam memasuki New Normal Babinsa Koramil 419-02/TU Kecamatan Batang Asam dengan sigap memberikan himbauan kepada warga kecamatan Batang Asam untuk  Hidup New Normal.

Pada kesempatan ini Babinsa Rawa Medang Serma Juhendri selaku Danpos Kecamatan Batang Asam menyampaikan pada pemasangan Benner/Spanduk New Normal yang tepatnya di Simpang Rambutan Desa Suban Kecamatan Batang Asam kami menaruh harapan penuh banyak yang melihat dan kalau bisa tidak hanya dilihat dapat dibaca dan dihayati serta yang tidak kalah pentingnya dapat melaksanakan dalam kehidupan sehari-hari sehingga kita dapat hidup sehat dan dapat memutus mata rantai penularan Virus Covid-19 secara khusus di Kecamatan Batang Asam. “ungkap Danpos Batang Asam”

BACA JUGA  Bersama warga binaan, Babinsa Koramil 01/ Muara sabak laksanakan patroli karhutla.

Sambung Danpos Batang Asam Serma Serma Juhendri, dalam pemasangan Benner/Spanduk tersebut sebelumnya kami Babinsa Se-Kecamatan Batang Asam telah berkoordinasi kepada pihak Kecamatan Batang Asam meminta ijin dan disetujui oleh Camat Batang Asam dan sangat mengapresiasi tindakan yang kami buat guna memberikan penjelasan lewat benner/spanduk tentang cara hidup New Normal “tutur Danpos”

BACA JUGA  Patroli Karhutala di Wilayah Binaan, Babinsa Terus Pantau Situasi.

Dalam upaya penanggulangan dan pencegahan penyebaran Virus Covid-19 saat ini Babinsa Se-Kecamatan Batang Asam tidak jenuh ataupun bosan untuk selalu mengingatkan warga sekitar yang menjadi tanggungjawab binaan nya, itu semua nampak pada saat ini tindakan nyata yang saat ini dilakukan Babinsa Se-Kecamatan Batang Asam menyampaikan melalui tulisan Benner/Spanduk yang senantiasa dapat dilihat oleh warga yang melintas di Simpang Rambutan Desa Suban Kecamatan Batang Asam Kegiatan dihadir oleh Babinsa Koramil 419-02/TU Se- Kecamatan Batang Asam dan warga Desa Suban sekitar simpang rambutan. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Danramil Tungkal Ulu Hadiri Rakoord Penyelengaraan MTQ Ke-49 Tingkat Kabupaten.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 01 Terapkan 3 M kepada Anak-anak yang Tidak Patuhi Protokol Kesehatan

BERITA

Babinsa Parit Culum Bantu Petani Menanam Bibit Jagung.

BERITA

Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Ajak Warga Patroli Karhutla.

Berita Koramil

Babinsa Koptu Yohendri Lakukan Komsos Bersama Warga Binaan.

Berita Koramil

Babinsa Lambur I Distribusi Sembako dari Forkopincam Muara Sabak Timur.

Berita Koramil

Memasuki Masa Tanam, Babinsa Serka M. Olis Bantu Petani Mengolah Lahan Sawah.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 01/Muara Sabak Bersama Para Petani Memonitoring Pertumbuhan Padi.