Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Senin, 28 Oktober 2019 - 14:46 WIB

Koramil 02/Tungkal Ulu dan Polsek Tungkal Ulu Amankan Kegiatan MTQ Tingkat Kab. Tanjab Barat.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Personel Koramil 419-02/Tungkal Ulu bersama Polsek Tungkal Ulu melaksanakan pemantauan serta pengamanan kegiatan Lomba Musabaqoh Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-49 Tingkat Kabupaten Tanjab Barat yang berlokasi di Arena MTQ, Exs TKD KM 2,5 Kel. Tebing Tinggi, Kec. Tebing Tinggi, Minggu malam (27/10/19).

Danramil 419-02/Tungkal Ulu Kapten Inf Zulkarnain, SH mengatakan bahwa hal ini merupakan sudah menjadi tugas dan tanggung jawab bersama Koramil dan Polsek untuk menjaga keamanan dan kelancaran pelaksanaan MTQ tingkat Kabupaten Tanjab Barat.

BACA JUGA  Plt. Danramil 01/Muara Sabak Berikan Pengarahan Kepada Para Babinsa.

“Sudah menjadi tugas kami, Koramil 02/Tungkal Ulu dan tentunya dengan sinergitas bersama Polsek untuk menciptakan dan memberikan rasa aman kepada dalam kegiatan apapun diwilayah, termasuk dalam kegiatan MTQ ini,” ujar Danramil.

BACA JUGA  Babinsa Muara Danau Ajak Petani Cek Kondisi Tanaman Padi.

“Kami minta warga masyarakat yang hadir maupun pendukung kafilah agar dapat menjaga ketertiban saat kegiatan sedang berlangsung, dan mentaati semua aturan yang ada,” sambungnya.

Dalam kegiatan ini, Koramil 419-02/Tungkal Ulu menurunkan 3 orang anggotanya bersama Babinsa setempat untuk melakukan pengamanan di arena MTQ dan lokasi perlombaan. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Serda Eko Susilo Dampingi Petani Dalam Bersawah.

BERITA

Jaga Sinergitas, Babinsa Komsos Bersama Tiga Pilar.

BERITA

Tinjau Padi, Pendampingan Babinsa Kepada Petani.

Berita Koramil

Koptu Noviandi Selaku Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Monitoring Perkembangan Pertumbuhan Jagung.

BERITA

Babinsa Dampingi Warga Meninjau Tanaman Jagung

Berita Koramil

Babinsa Ramil 01/Muara Sabak Berikan Sosialisasi dan Himbauan Karhutla Kepada Masyarakat.

Berita Koramil

Babinsa Kampung Singkep Memotivasi Para Petani Agar Dapat Mempercepat Proses Tanam.

Artikel

Dekat dengan Masyarakat. Babinsa Koramil 419-05/Geragai Laksanakan Komsos.