Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Kamis, 4 Maret 2021 - 11:41 WIB

Kuatkan kebersamaan, Babinsa komsos dengan perangkat desa

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com  -Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Kopda Agus Mawardi melaksanakan kegiatan Komsos dengan Perangkat Desa Bram itam raya Kec. Bram Itam. Kab.Tanjab Barat. Kamis(4/3/21).

Kegiatan Komsos ini bertujuan untuk menjalin silaturahmi yg baik dan mempererat hubungan kekeluargaan antara Babinsa dengan perangkat desa sehingga tercipta suasana yang harmonis dalam setiap pelaksanaan tugas Babinsa di lapangan.

BACA JUGA  Babinsa Desa Mekar Jati Bantu Warga Binaan Panen Padi.

Dalam kesempatan tersebut Babinsa menyampaikan agar kita selalu menjaga Persatuan dan Kesatuan Bangsa dengan selalu menjalin silaturahmi  sehingga tetap tercipta suasana yang kondusif di wilayah binaan.

Babinsa juga menghimbau kepada perangkat desa agar memberitahu kepada masyarakat jangan membuka lahan dengan cara membakar, karena dapat merugikan kita,Karena saat ini sedang Musim Kemarau.

BACA JUGA  Babinsa Serda Suwantono Bersama Masyarakat Patroli Karhutla di Seputaran Desa Mandala Jaya.

Selain itu Babinsa juga menghimbau agar kita tidak mudah terprovokasi dengan isu yang belum jelas kebenaran nya sehingga rentan terjadi kesalahpahaman yang mengakibatkan bentrok antara kita, pesan Babinsa agar selalu menjaga kekompakan antar sesama masyarakat demi terwujudnya keutuhan NKRI. (Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Dandim 0419/Tanjab bersama Kapolres Tanjab Timur Memimpin Apel Gabungan preventif Patroli Karibung (Kanal, Parit dan Embung)

Berita Koramil

Para Babinsa Koramil 03/Tungkal Selalu Aktif Turun Kesawah Mendampingi Petani.

BERITA

Dampingi Peninjauan Tanaman Jagung, Serda Silitonga : Guna Menjaga Ketahanan Pangan.

Artikel

Babinsa Koramil 419-03/ Tungkal ilir Menghadiri Undangan Vicon Survei Akreditasi Puskesmas Rawat Inap Sukerejo

Berita Koramil

Babinsa Kelurahan Talang Babat Dampingi Panwaslu Kecamatan Muara Sabak Barat Dalam Kegiatan Penertiban Alat Peraga Kampanye (APK).

Berita Koramil

Babinsa Ramil 04/Nipah Panjang Hadiri Pembukaan MTQ Tingkat Kecamatan Nipah Panjang.

BERITA

Peduli Warga Lansia, Dandim Tanjab bersama Kapolres Berikan Bantuan Sosial.

BERITA

Jaga Kualitas Panen, Babinsa Bantu Petani Lakukan Penjemuran Padi.