Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana Danramil Turut Mensupport Gerakan Pangan Murah untuk Masyarakat Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Danramil 419-01/Muara Sabak Sosialisasi Penanggulangan Dampak Sismik di Kelurahan Rantau Indah Danramil Dampingi Tim Dirjed Tanaman Pangan dalam Kegiatan Opla dan Pompanisasi Di Muara Sabak

Home / BERITA / KEGIATAN KODIM 0419

Rabu, 10 November 2021 - 19:13 WIB

Pabung Kodim 0419/Tanjab Ikuti Upacara Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2021.

Kuala Tungkal, Kodimtanjab.com – Perwira Penghubung (Pabung) Kodim 0419/Tanjab menghadiri Upacara Peringatan Hari Pahlawan Ke 76 Tahun 2021, bertempat di Aula Kantor Bupati, Kel. Rano, Kec. Muara Sabak Barat, Kab. Tanjab Timur, Rabu (10/11/2021 ).

Upacara peringatan Hari Pahlawan tahun 2021 tersebut dipimpin langsung oleh Sekda Tanjab Timur Sapril S.Ip selaku Inspektur Upacara, Kapten Inf Rudi Chandra Marpaung selaku Komandan Upacara dan AKP. Suwanto selaku Perwira Upacara.
Tampak hadir juga dalam kegiatan upacara Hari Pahlawan ini Kapolres Tanjab Timur ( AKBP M. Ichsan, S.IK ), Ketua PN ( Nunung Cristiany S.H.MH ), Kasubsi Keuangan Kajari ( Doni Hendri Wijaya SH. ),Seluruh Staf Ahli Bupati, Asisten Setda, Kepala OPD, Kabag, Pemda Kab. Tanjab Timur.

BACA JUGA  Danramil 419-04/Nipah Panjang Monitoring Langsung Wisatawan Penziarah Yang Akan Ke Pulau Berhala.

Diakhir upacara, Sekda mengucapkan Selamat Hari Pahlawan ” Mari kita Jadikan Semangat Para Pahlawan Kita Sebagai Inspirasi Dalam Berkontribusi Untuk Mengisi Kemerdekaan Ini ” ucapnya.

BACA JUGA  Babinsa Desa Sungai Sayang Komsos Dengan Warga Binaan.

Usai melaksanakan upacara forkopimda tanjab timur menyerahkan tali asih dan bingkisan kepada legiun veteran yang menghadiri upacara. (Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Dan Warga Laksanakan Pengecekan Tanaman Jagung

BERITA

Sertu Saharudin Dampingi Petani Meninjau Jagung

BERITA

Babinsa Aktif Sosialisasikan Pencegahan Karhutla Kepada Warga

Artikel

Membangun Kesadaran Bersama: Sosialisasi Seismic Survey di Eastern Jabung

BERITA

HUT TNI Ke-78, Koramil 419-02/Tungkal Ulu Serahkan Satu Unit Rumah Di Desa Lubuk Lawas.

BERITA

Cegah Virus Corona, Kodim Tanjab Bersihkan Mako dengan Disinfektan.

BERITA

Anjangsana Dengan Warga Binaan, Babinsa Laksanakan Komsos.

BERITA

Babinsa dan Masyarakat Labuhan Pering Gelar Doa Bersama Untuk Mensukseskan TMMD.