Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana Danramil Turut Mensupport Gerakan Pangan Murah untuk Masyarakat Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Danramil 419-01/Muara Sabak Sosialisasi Penanggulangan Dampak Sismik di Kelurahan Rantau Indah

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Senin, 26 Agustus 2019 - 07:27 WIB

Peltu M. Yusuf Eko Selaku Babinsa Ajak Masyarakat Bergotong Royong Membangun Panggung Hiburan Rakyat.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Sebagai salah satu ciri khas yang sudah menjadi budaya bangsa, Gotong Royong mempunyai arti melakukan atau mengerjakan sesuatu secara bersama sama untuk mencapai tujuan yang diinginkan bersama.

Hal tersebut tampak terlihat dilakukan oleh Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Peltu M. Yusuf Eko bersama warga masyarakat yang bergotong royong membangun panggung hiburan rakyat di Lapangan Voli Ball RT 08,  Dusun Suko Rejo, Desa Rantau Karya, Kec. Geragai, Kab. Tanjab Timur, Senin (26/08/19).

BACA JUGA  Babinsa Bersama Warga Pantau Wilayah Rawan Karhutlah

Peltu M. Yusuf Eko mengatakan bahwa dirinya selaku Babinsa merasa terpanggil untuk membantu masyarakat, seperti kegiatan hari ini yang ikut bergotong royong bersama warga desa mendirikan panggung hiburan rakyat dalam rangka memperingati HUT RI ke 74.

“Gotong royong ini merupakan bentuk serbuan teritorial Babinsa terhadap warga desa yang sedang mengadakan kegiatan gotong royong mendirikan panggung hiburan” kata Peltu M. Yusuf Eko.

BACA JUGA  Babinsa 02/Tungkal Ulu Jalin Silaturahmi Dengan Warga Binaan.

Kasi Pem Desa Rantau Karya, Bapak Mujianto juga membenarkan bahwa kegiatan gotong royong pembanguna rumah ini dilakukan secara swadaya dengan menggunakan alat gotong royong seadanya.

“Gotong Royong ini telah dikoordinasikan dan dibantu oleh Babinsa yang bekerja sama dengan perangkat Desa,” ujarnya. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Gelar Komsos Dengan Warga Binaannya

Artikel

Mengenenal Lebih Dekat Dengan Warga Binaan, Kopka Thomas laksankan Komsos

BERITA

Tingkatkan Imunitas Tubuh, Prajurit Kodim 0419/Tanjab Lakasanakan Olahraga Sepak Bola.

BERITA

Koptu Eko Hadi dan Warga Desa Lakukan Pencegahan Karhutla di Wilayah

Berita Koramil

Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Hadiri Acara MTQ Ke-3 Desa Sei. Gebar.

Berita Koramil

Babinsa Makmur Jaya Kopda Suheri Dampingi Petani Bersihkan Rumput Lahan Sawah.

Berita Koramil

Babinsa Koramil 01/Muara Sabak Bantu Poktan Jemur Padi Hasil Panen.

BERITA

Sertu Darmadi Bersama Petani Lakukan Pengecekan Pertumbuhan Tanamam Jagung Di Wilayah Binaan.