Sambangi Warga, Babinsa Ingatkan Jaga Ketenangan Situasi Saat Ramadhan. Serda Suwantono dan Warga Lakukan Patroli Cegah Karhutla Babinsa Bantu Petani Wilayah Binaan Lakukan Penanaman Padi Pasca Panen, Babinsa Bantu Petani Lakukan Penjemuran. Perkuat Binter Di Wilayah, Kodim 0419/Tanjab Tambah Koramil Baru di Geragai.

Home / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Kamis, 13 Agustus 2020 - 11:29 WIB

Pengecekan Bibit Jagung yang Memasuki 5 Minggu oleh Babinsa Koramil Nipah panjang Peltu S.A.Sinurat

Kec. Sadu, kodimtanjab.com – Sebagai Bintara Pembina desa Koramil 419-04/NP dalam rangka Upsus Pajale di Kelurahan Sungai Lokan Kec.Sadu.

Menurut Peltu S.A.Sinurat dalam pengecekan dilahan kelompok tani Makmur Jaya yang diketuai oleh Mahendra ditanam bibit jagung jenis Hidrida yang sudah berusia tanaman memasuki 5 minggu.
Sebagai ketua kelompok tani Sdr. Mahendra mengatakan untuk perkembangan pertumbuhan tanaman jagung sangat baik dan tidak ada ngangguan hama. Kamis (13/08/2020)

BACA JUGA  Babinsa Serda Alek Purwanto Jalin Komunikasi Sosial Dengan Masyarakat.

Upsus pajale merupakan suatu program Katahanan Pangan bagi warga masyarakat sekitarnya,dan babinsa tetap menjaga komunikasi dan kerjasama dapat kompotensi pendampingan kepada kelompok tani di wilayah masing-masing untuk menjalankan program tersebut,ujar Danramil Kapten Inf Adil Tarigan. (pendimtjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Monitoring Penumpang Kapal Di Pelabuhan Roro

BERITA

Babinsa Desa Klagian Lakukan Patroli Karhutla.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 04/Nipah Panjang Bersama PPL Monitoring Pertumbuhan Jagung.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 04/Nipah Panjang Hadiri Acara Pengajian Akbar Al-Ikhlas di Masjid Nurul Huda.

BERITA

Babinsa dan Warga Binaan Lakukan Patroli Karhutlah

BERITA

Babinsa Seberang Kota Lakukan Patroli Karhutla.

BERITA

Pandemi Covid-19 Belum Usai, Babinsa Himbau Dan Bagikan Masker Ke Masyarakat

BERITA

Usai Masa Panen Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 419-01/Muara Sabak Membantu Petani Desa Binaannya