Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana

Home / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Sabtu, 13 Juli 2019 - 06:59 WIB

Sebagai Ujung Tombak TNI AD, Babinsa Terus Lakukan Pendampingan Terhadap Para Petani.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Anggota Koramil 419-04/Nipah Panjang Koptu Teguh Santoso dampingi petani saat melakukan peninjauan dan pemantauan perkembangan tanaman jagung yang berumur 3 minggu di Desa Sungai Tering Kec. Nipah Panjang, Kab. Tanjab Timur, Sabtu (13/07/19).

BACA JUGA  Babinsa Ramil 02/Tungkal Ulu Cek Pertumbuhan Padi.

Peninjauan tanaman jagung yang ditanam oleh bapak Badel ini tampaknya mengalami pertumbuhan yang cukup bagus dan tidak mengalami kendala ataupun serangan hama.

Babinsa Koptu Teguh disela kegiatan pendampingan tersebut mengatakan, kegiatan ini rutin dilaksanakan untuk merawat dan meningkatkan kualitas hasil panen padi tersebut nantinya, sehingga dapat pula meningkatkan hasil prodjksi pangan di wilayah Koramil 04/Nipah Panjang sesuai dengan yang diharapkan,” terangnya. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Jalin Hubungan Baik Dengan Warga Desa Binaan

Berita Koramil

Babinsa Koramil 04/Nipah Panjang : Para Siswa Harus Bisa Menjaga Kebersihan Diri dan Lingkungan Sekolah.

Berita Koramil

Babinsa Ramil Muara Sabak Membantu Menjemur Padi Hasil Panen

Berita Koramil

Babinsa Sungai Itik Komsos Bersama Warga Binaan.

BERITA

Babinsa Dampingi Pemdes Salurkan BLT.

Berita Koramil

Babinsa Lakukan Monitoring Tanaman Padi.

Berita Koramil

Babinsa Kota Kuala Tungkal Rutin Jalin Silaturahmi Bersama Warga Binaan.

BERITA

Ajak Warga Desa, Babinsa Rutin Laksanakan Patroli Pencegahan Karhutla di Wilayah Binaan.