Seleksi Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Babinsa Sigap Membantu dalam Penanganan Kebakaran di Kota Tungkal Ilir Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Minggu, 18 Agustus 2019 - 08:26 WIB

Serda Mujais Afarius Bersama Petani Lakukan Pengecekan Rutin Tanaman Padi.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Serda Mujais Afarius bersama petani melaksanakan pengecekan rutin tanaman padi dilahan sawah milik bapak Marlan di Kelurahan Talang Babat Kecamatan Muara Sabak Barat Kab. Tanjab Timur, Minggu (18/08/19).

Tanaman padi yang siap untuk dipanen beberapa minggu lagi ini merupakan sawah yang berada di wilayah Koramil 419-01/Muara Sabak sehingga Babinsa setempat melakukan pendampingan untuk membantu petani.

Pendampingan yang dilakukan Babinsa ini bertujuan untuk meningkatkan produksi padi guna menyukseskan program pemerintah dalam mewujudkan swasembada pangan nasional.

BACA JUGA  Babinsa Ajak Warga Binaan Patroli Karhutla

Selain itu, kegiatan pendampingan yang dilakukan Babinsa ini merupakan salah satu tugas pokok babinsa dalam upaya khusus pertanian, dan juga peran serta babinsa sebagai motivator agar para petani tetap bersemangat dalam bertani.

Menurut Serda Mujais, dengan adanya babinsa yang ikut mendampingi petani diharapkan para petani lebih giat untuk merawat tanaman padi sehingga dapat memperbaiki ekonomi petani dan juga turut mensukseskan program ketahanan pangan.

BACA JUGA  Peringati Hari Kemerdekaan RI, Koramil Tungkal Ulu Bagikan Beras Kepada Warga Yang Terdampak Covid-19.

“Babinsa akan terus mengawal sampai dengan selesai panen sehingga program pemerintah terkait swasembada pangan akan tercapai sesuai target,” kata Serda Mujais.

Danramil 419-01/Muara Sabak Kapten Inf Suharwo memerintahkan kepada para Babinsa untuk lebih giat lagi dalam mengecek tanaman padi disawah supaya para babinsa bisa tahu mana padi yang sudah siap panen dan mana yang belum siap panen. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Peltu Apriansyah Laksanakan Pendampingan Penyemprotan Tanaman Padi

BERITA

Babinsa Catur Rahayu Bantu Petani Menanam Bibit Jagung

Berita Koramil

Babinsa Sertu Kushendra Cek Tanaman Jagung.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 419-04/Nipah Panjang Hadiri Acara Ratib Saman.

BERITA

Sertu Kusmanto Bantu Penanaman Padi

Artikel

Jaga Kelestarian Lingkungan, Danramil 419-02/ TU diwakilkan Serma MbOlis Melaksanakan kegiatan Meet And Green Journey

Berita Koramil

Sebagai Aparat Desa, Babinsa Bantu Warga Perbaiki Rumah.

BERITA

Tingkatkan Disiplin Prokes, TNI – Polri Gelar Razia Masker.