Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Selasa, 2 Mei 2023 - 14:50 WIB

Sinergi TNI-POLRI Sosialisasi Upaya Pencegahan Kebakaran Hutan Dan Lahan

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Guna mencegah kebakaran Hutan dan lahan, Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Serda Ardianus bersama Bhabinkamtibmas  melaksanakan  sosialisasi kebakaran hutan dan lahan kepada warga desa binaannya.

Kegiatan ini digelar pada Selasa (2/5/23) bertempat di Desa Air Hitam Laut dan  merupakan sinergi TNI-Polri dalam upaya pencegahan kebakaran hutan dan lahan di wilayah  binaan.

BACA JUGA  Babinsa Desa Gemuruh Bantu Warga Binaan Membersihkan Lahan Padi.

Kepada warga, Babinsa memberikan sosialisasi  terkait bahaya karhutla dan sanksi yang  diberikan jika melakukan pembakaran hutan dan lahan.  Ia juga meminta  masyarakat tidak melakukan pembakaran  hutan  dan lahan, secara khusus di musim kemarau.

BACA JUGA  Guna mencegah hama, babinsa dampingi petani cek pertumbuhan padi.

Babinsa juga mengedukasi masyarakat untuk  lebih peduli  terhadap alam dan lingkungan sekitar dan senantiasa menjaga kelestarian hutan.

“Kita  ajak masyarakat agar tidak melakukan pembakaran hutan dan lahan pada saat membuka kebun dan dapat bergerak cepat apabila terjadi Karhutla di wilayah binaannya” Kata Babinsa. (pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Bantu Poktan Lakukan Penjemuran Gabah Padi.

BERITA

Kodim 0419/Tanjab dan Polres Tanjab Barat Sosialisasi Protokol Kesehat Covid-19 Saat Pencoblosan di Dua Kecamatan.

Berita Koramil

Babinsa Simbur Naik Membantu Petani Menjemur Padi.

BERITA

Babinsa Desa Lambur Bantu Warga Binaan Menanam Padi.

BERITA

Babinsa Bantu Warga Binaan Jemur Padi Hasil Panen.

Berita Koramil

Babinsa Serda Ambri Lepas Pawai 1 Muharram 1441 H/2019.

BERITA

Hadiri Musrenbang Desa, Babinsa Dukung Kemajuan Pembangunan Di Wilayah Binaan.

BERITA

Serda Ambri Bantu Petani Menanam Bibit Padi.