BatiOps Penghubung Kodim 0419/Tanjab Pastikan Transparansi Dalam Pemilihan Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur

Home / BERITA

Kamis, 30 Mei 2019 - 10:52 WIB

Sinergitas Kodim 0419/Tanjab dan Polres Tanjab Barat dan Timur Amankan Gereja Dalam Rangka Peringatan Kenaikan Isa Almasih.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Personel Kodim 0419/Tanjab dan Polres Tanjab Barat dan Polres Tanjab Timur bersinergi melaksanakan Pengamanan Terbuka pada kegiatan ibadah di gereja-gereja yang berada di wilayah Kodim 0419/Tanjab, Kamis (30/05/2019)

Adapun tujuan pengamanan adalah untuk menjaga dn mencegah terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan dari kelompok-kelompok yang tidak bertanggung jawab.

BACA JUGA  Babinsa Dampingi Petani Meninjau Tanaman Jagung

Hal ini disambut positif oleh seluruh jemaat yang ada, sebab dengan adanya penganan ini membuat mereka dapat melaksanakan ibadah dengan lebih tenang dan khusuk.

Seluruh Pendeta yang ada mengucapkan terimakasih atas pengamanan yang diberikan oleh petugas yang ada.

Selaku Komandan Kodim 0419/Tanjab Letkol Inf M. Arry Yudistira, S.I.P., M.I.Pol menyampaikan terimakasih kepada jajaran Babinsa, mari bersama-sama tumbuhkan keperdulian Kamtibmas serta terjalinnya keakraban antara anggota TNI, Polri, dan komponen masyarakat.

BACA JUGA  Babinsa dan warga binaan terus lakukan patroli karhutla

“Semoga selalu sinergitas dan kekompakan, baik Babinsa maupun Bhabikamtibmas serta perangkat pemerintah dalam menciptakan suasana yang aman dan kondusif  di mana pun  bertugas,” imbuhnya diakhiri dengan kata NKRI Harga Mati. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Wujud nyata upaya khusus, Babinsa dampingi petani cek pertumbuhan tanaman jagung.

BERITA

Tingkatkan kualitas panen, babinsa dampingi petani jemur padi.

BERITA

PANGDAM II/SWJ HIMBAU MASYARAKAT DAN PERUSAHAAN TIDAK BAKAR LAHAN.

BERITA

Babinsa Sungai Muluk Laksanakan Komsos Dengan Warga

BERITA

Kodim 0419/Tanjab Gelar Karya Bhakti TNI Pengecatan Tempat Ibadah Dalam Rangka Memperingati HUT TNI Ke-74 Tahun 2019.

BERITA

Babinsa Mendahara Ulu Lakukan Patroli Karhutla.

BERITA

Open Turnamen Gaple Dandim Cup Resmi Dibuka

Artikel

Pelaksanaan Kompensasi Pembayaran Meter Maju dan Lobang Bor oleh Sismig di Kelurahan Parit Culum II: Sinergi untuk Kesejahteraan