Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana Danramil Turut Mensupport Gerakan Pangan Murah untuk Masyarakat Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Danramil 419-01/Muara Sabak Sosialisasi Penanggulangan Dampak Sismik di Kelurahan Rantau Indah Danramil Dampingi Tim Dirjed Tanaman Pangan dalam Kegiatan Opla dan Pompanisasi Di Muara Sabak Danramil 419-02/Tungkal Ulu Laksanakan Mediasi Antara Kelompok Tani Terkait Dengan Persoalan Penggunaan Lahan

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Rabu, 10 Juni 2020 - 13:34 WIB

Tanpa Hentinya Anggota Koramil 419-03/Tungkal Ilir Mendampingi Tim Kesehatan yang Berusaha Mencegah Penyebaran Covid-19

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Anggota Koramil 419-03/Tungkal Ilir mendampingi tim kesehatan guna memeriksa kesehatan warga yang tiba di terminal Pembengis Kec. Bram Itam Kab. Tanjab , Rabu(10/6/2020).

Pemeriksaan ini bertujuan untuk mencegah penyebaran Covid – 19 di daerah tersebut dan ini sudah menjadi protokol kesehatan yang dikeluarkan oleh pemerintah.

Serma S. Harahap yang ikut tergabung dalam tim pencegahan covid-19 di pos pemantauan covid-19 terminal Pembengis menjelaskan bahwa warga yang akan masuk ke Kuala Tungkal maupun yang akan keluar Kuala Tungkal harus memeriksakan diri di pos pecegahan covid0-19 yang telah disediakan oleh pemerintah.

BACA JUGA  kopda Rio Ardiles BN Laksanakan Pengecekan Tanaman Padi musim Tanam Okma 2023

“ kita lakukan pemeriksaan kesehatannya sebagai prosedur mencegah penularan Covid – 19 dan dari hasil pemeriksaan sementara tidak ditemukan warga yang terindikasi terpapar virus covid-19,” kata Serma S. Harahap.

BACA JUGA  Melalui Sosialisasi Karhutla, Babinsa Edukasi Warga Desa Binaan.

selain itu Serma harahap juga terus mengimbau kepada masyarakat untuk tetap menerapkan protokol kesehatan sebagai bentuk perlindungan diri di tengah pandemi corona “ kita terus menghimbau masyarakat agar terus menerapkan protokol kesehatan yang telah di tetapkan oleh pemerintah” tutup Serma S. Harahap. (pendimtjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Koramil Tungkal Ilir Lakukan Patroli Karhutla Bersama Warga.

Berita Koramil

Babinsa Lambur 1 Ramil Muara Sabak Bersama Petani Lakukan Monitoring Tanaman Jagung.

Koramil Nipah Panjang

Babinsa 04/Nipah Panjang Terjun Ke Lahan Persawahan.

BERITA

Bersama Kelompok Tani Talang Makmur Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Melaksanakan Penanaman Padi, dengan Jenis Benih Padi IR 46

Berita Koramil

Babinsa Kodim Tanjab Dampingi Petani Lakukan Penyemprotan Tanaman Padi.

Berita Koramil

Dampingi petani, Babinsa Bangkitkan Semangat Bertani.

Berita Koramil

Anggota DPRD Provinsi Jambi Bersama Keluarga Besar Koramil 419-04/Nipah Panjang Beri Bantuan Sembako Kepada Korban Kebakaran.

Berita Koramil

Babinsa Trimulyo Ramil 04/Nipah Panjang Anjangsana Ke Rumah Warga Binaan.