Seleksi Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Babinsa Sigap Membantu dalam Penanganan Kebakaran di Kota Tungkal Ilir Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Sabak

Senin, 7 Februari 2022 - 14:08 WIB

Wujudkan Lingkungan Sehat, Personil Koramil 419-01/Muara Sabak Lakukan Pembersihan Pangkalan.

Kuala Tungkal,kodimtanjab.com – Koramil 419-01/Muara Sabak pada Senin (07/02) secara bersama-sama melaksanakan kerja bakti pembersihan pangkalan.

Kegiatan ini dilakukan usai pelaksanaan apel pagi dan jalan santai, anggota Koramil yang dipimpin langsung oleh Danramil melakukan pembenahan dan perawatan pangkalan Koramil.

BACA JUGA  Babinsa Jalin Komunikasi Sosial Dengan Masyarakat Binaan.

Danramil 419-01/Muara Sabak Kapten Inf Rudi Chandra Marpaung engatakan, kegiatan ini sebagai langkah dan upaya terhadap pentingnya menjaga kebersihan lingkungan yang pada umumnya. Dimana akan berdampak baik bagi kesehatan yang melaksanakan tugas setiap harinya.

Pembersihan pangkalan bertujuan menjaga kebersihan dan kerapian pangkalan.

BACA JUGA  Danramil 01/Muara Sabak Hadiri Rapat Koordinasi Percepatan Vaksinasi.

Dengan adanya pembersihan ini maka lingkungan menjadi bersih, karena apabila lingkungan sudah bersih kerja pun menjadi semakin nyaman.

“Lingkungan bersih dapat menciptakan suasana kerja lebih nyaman dan mampu meningkatkan semangat kerja,” Terang Danramil. (Pentjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Koramil Tungkal Ilir Jadikan “BEDIL” Sebagai Alat Komsos.

BERITA

Babinsa Dampingi Pengecekan Tanaman Jagung di Wilayah

BERITA

Melalui komsos, babinsa ingatkan masyarakat agar selalu menjaga kesehatan.

BERITA

Babinsa Bantu Poktan Menanam Bibit Padi.

Berita Koramil

Ditengah Teriknya Matahari Di Bulan Ramadhan, Babinsa Bersama Petani Tetap Cek Kondisi Tanaman Padi.

BERITA

Upaya Khusus, Babinsa Desa Gemuruh Dampingi Warga Pantau Padi.

Berita Koramil

Babinsa Laksanakan Pendampingan Hanpangan.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 04/Nipah Panjang Pantau Pertumbuhan Padi Jenis Inpara.