Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Jumat, 15 Maret 2019 - 08:35 WIB

Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Hadiri Serah Terima Jabatan Kepala Desa Mendahara Tengah.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Serda Rizal menghadiri acara Serah Terima Jabatan Kepala Desa Mendahara Tengah bertempat di Balai Desa Mendahara Tengah Kecamatan Mendahara Ilir Kab. Tanjung Jabung Timur. Kamis (14/3/2019).

Turut hadir dalam acara serah terima jabatan tersebut Camat Mendahara Abdul Rojak, S.STP., Kapolsek Mendahara Iptu Gubril, Kepala Puskesmas Mendahara Arlandi Kasman, Staf KUA Kecamatan Mendahara Hasan, Bhabinkamtibmas Bripka Yuli dan masyarakat sekitar.

BACA JUGA  Dandim 0419/Tanjab Hadiri Rapat Pilkades Serentak Kabupaten Tanjab Barat Tahun 2022

Serah terima jabatan ini dipimpin langsung oleh Camat Mendahara Abdul Rojak, S.STP. Adapun jabatan Kepala Desa Mendahara Tengah diserahkan dari Bapak Ependi selaku Pelaksana Harian Kades kepada Kades yang baru Bapak Muhanik.

Camat Mendahara Abdul Rojak, S.STP dalam sambutannya menyampaikan kepada pajabat Kades yang baru agar bisa bersinergi bersama aparatur pemerintahan lainnya. Lebih lanjut, Camat juga mengharap Kepala Desa yang baru agar bisa menjadi motivator bagi masyarakat untuk kemajuan didesanya.

BACA JUGA  Babinsa Dampingi Petani Desa Binaan Lakukan Penyemprotan Tanaman Padi

Selain itu, Abdul Rojak, S.STP selaku Camat Mendahara menghimbau kepada warga untuk menjaga kerukunan antar sesama warga guna mendukung pembangunan di desa. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Tingkatkan Ketahanan Pangan, Babinsa Turun Langsung Ke Sawah Dampingi Petani Semprot Hama Padi.

BERITA

Babinsa hadiri kegiatan sosialisasi stop karhutla

BERITA

Antisipasi Karhutla, Babinsa dan Satgas Lakukan Patroli Wilayah.

Berita Koramil

Babinsa Serda Aminullah Bantu Petani Mengantisipasi Gangguan Hama Tanaman Jagung.

BERITA

Babinsa Desa Sungai Pampang Bantu Petani Membersihkan Lahan.

Artikel

Sukseskan Panen Petani, Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Bantu Petani Merawat Padi.

Artikel

Berikan rasa aman, Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak laksanakan Pengamanan Pemilihan BPD

BERITA

Babinsa Lakukan Pendampingan Pemberian Santuan Kepada Ahli Waris Korban Keracunan Gas.