Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Senin, 8 Juli 2019 - 06:54 WIB

Babinsa Lambur 1 Buatkan Jamban Sehat Untuk Pak Wajiran.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Desa Lambur 1, Sertu Ajran Lubis membantu Bapak Warijan dalam pembuatan jamban sehat di RT. 23 Dusun Sri Mulyo 2, Desa Lambur I, Kec. Muara Sabak Timur, Kab. Tanjab Timur, Senin (08/07/19) pagi.

Program pembuatan jamban sehat ini merupakan bentuk kegiatan Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak dalam mendukung program sejuta jamban yang dicanangkan pemerintah dengan sasaran lingkungan masyarakat yang belum memiliki jamban.

BACA JUGA  Babinsa Lakukan Patroli Karhutla Di Wilayah.

Adapun sasaran pembuatan jamban sehat tersebut diperuntukan bagi warga masyarakat kurang mampu yang belum memiliki jamban sehat di tempat tinggalnya.

“Pembuatan jamban yang sehat sangat penting bagi kesehatan masyarakat dan harus mendapat perhatian khusus karena jamban merupakan suatu tempat pembuangan kotoran yang dapat berdampak bagi kesehatan masyarakat,” kata Babinsa Lambur 1, Sertu Ajran Lubis.

BACA JUGA  Eratkan kebersamaan, Babinsa dan bhabinkamtibmas komsos dengan warga binaan

Dengan adanya pembuatan jamban ini, diharapkan dapat membantu masyarakat yang kurang mampu, sehingga lingkungannya menjadi bersih dan sehat serta bermanfat untuk masyarakat. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Melalui Komsos, Babinsa Koramil Tungkal Ilir Serma Badrul Ajak Masyarakat Tetap Selalu Patuhi Protokol Kesehatan

BERITA

Babinsa Bantu Petani Di Wilayah Binaan Lakukan Panen Padi

BERITA

Melalui Komunikasi Sosial, Serka Apri Idani Pererat Silaturahmi dengan Warga Binaan.

Berita Koramil

Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Bersama Masyarakat Bergotong Royong Membangun Rumah Warga.

Berita Koramil

Pemilik Lahan Apresiasi Kepada Babinsa Yang Bersemangat Membantu Panen Padi.

BERITA

Babinsa Rutin Mendampingi Petani Meninjau Tanaman Padi

Berita Koramil

Poktan Mekar Sari Dibantu Babinsa Parit Culum II Panen Padi.

Berita Koramil

Serda Abrar Saleh : Jangan Berhenti untuk Menghimbau Masyarakat agar Selalu Mematuhi Protokol Kesehatan !