Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana Danramil Turut Mensupport Gerakan Pangan Murah untuk Masyarakat Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Danramil 419-01/Muara Sabak Sosialisasi Penanggulangan Dampak Sismik di Kelurahan Rantau Indah Danramil Dampingi Tim Dirjed Tanaman Pangan dalam Kegiatan Opla dan Pompanisasi Di Muara Sabak Danramil 419-02/Tungkal Ulu Laksanakan Mediasi Antara Kelompok Tani Terkait Dengan Persoalan Penggunaan Lahan

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Rabu, 27 Maret 2019 - 07:32 WIB

Babinsa Pematang Rahim Hadiri Isra’ Mi’raj Nabi Besar Muhammad SAW.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Ramil 01/Muara Sabak Pelda Lianri Lubis menghadiri acara Isra’ Mi’raj Nabi Besar Muhammad SAW bertempat di Mesjid Alhilal RT 12 Dusun Teladan Desa Pematang Rahim Kecamatan Mendahara Ulu Kab. Tanjab Timur. Selasa (26/3/2019).

Acara Isra’ Mi’raj ini juga turut dihadiri oleh Kaban Kesbangpol Tanjabtim Abdul Rasyid SP. MH., Kapolsek Mendahara Ulu Iptu Jalil .S., Babinkamtibmas Brigadir M. Zakkir, Imam Masjid Rauthatul Jannah M. Sukur, anggota DPRD Mustaqim, Kades Pematang Rahim Syamsuri, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama dan warga sekitar.

BACA JUGA  Antisipasi Banjir, Babinsa Lakukan Pengecekan Debit Air Sungai.

Adapun tema Isra Mi’raj ini adalah Dengan peringatan Isra Mi’raj Nabi Besar Muhammad SAW mari bersama kita perkokoh keimanan kita sebagai seorang muslim.

Dalam tausiahnya, Ustadz Jawardi mengajak seluruh jamaah untuk berlomba lomba menuju ke jalan surga Allah SWT sebagaimana ajaran dan tuntunan yang telah diwariskan Rasul kita Nabi Muhammad SAW.

BACA JUGA  Babinsa koramil 419-03/Tungkal ilir menghadiri kegiatan sosialisasi pencegahan peredaran narkoba

“Melalui peringatan Isra Mi’raj ini, mari kita perkokoh keimanan kita kepada Allah SWT dan meningkatkan rasa cinta kepada Rasullullah SAW, Insya Allah kita semua termasuk dalam golongan umat yang kelak menuju ke jalan surga Allah,” harapnya. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Kopda Mulyadi Melaksanakan Pengecekan Padi Jenis Inpara 3.

Berita Koramil

Kejar Target Tanam, Babinsa Bantu Petani Menanam Padi.

BERITA

Jaga Hanpangan, Babinsa Dampingi Petani Memantau Pertumbuhan Padi

Artikel

Bersinergi Bersama Polisi Dalam Pengecekan Lahan yang Dilalui Gajah Liar di Desa Muara Danau

BERITA

Danrem 042 Gapu Resmikan Kantor Koramil 419-03/Tungkal Ilir

Berita Koramil

Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Membantu Bapak Lakok Menanam Padi Dengan Varietas Inpara 3.

BERITA

Babinsa Desa Sungai Itik Bersama Bhabinkamtibmas Lakukan Patroli karhutla.

Berita Koramil

Para Babinsa Ramil 02/Tungkal Ulu Turun Kesawah Bantu Petani Membajak Lahan Sawah.