Jalin Tali Silaturahmi, Babinsa Sambangi Warga Desa Binaan. Babinsa Laksanakan Pendampingan Kepada Kelompok Tani Di Desa Binaan Babinsa Dampingi Petani Meninjau Tanaman Jagung Di Desa Binaan Jalin Silaturahmi Di Wilayah Binaan, Babinsa Lakukan Komunikasi Sosial Dengan Warga. Babinsa Laksanakan Pendampingan Penanaman Padi

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Minggu, 26 Januari 2020 - 13:21 WIB

Babinsa Ramil 02/Tungkal Ulu Bantu Petani Memupuk Tanaman Padi.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 02/Tungkal Ulu Kodim 0419/Tanjab Serda Suparjo Rustam membantu Bapak Anton melakukan pemupukan tanaman padi di lahan sawah yang berada di Kelurahan Dusun Kebun Kecamatan Batang Asam Kab. Tanjab Barat, Minggu (26/01/2020).

Pemupukan pada tanaman padi milik anggota kelompok tani Beringin Rindang tersebut bertujuan agar tanaman padi dapat tumbuh dengan baik sampai tiba masa panen.

BACA JUGA  Babinsa Nipah Panjang Rutin Lakukan Pengecekan Alsintan.

“Pemupukan padi ini wajib dilakukan agar pertumbuhannya tetap baik sampai masa panen tiba, jika tidak diberi pupuk dikhawatirkan akan menimbulkan permasalahan seperti tananam lebih pendek dari ukuran normalnya,” ungkap Serda Suparjo Rustam.

Pada kesempatan tersebut Serda Suparjo Rustam juga berpesan kepada pemilik sawah, bapak Anton, agar selalu merawat tanaman padi tersebut. Ia meminta agar bapak Anton melakukan penyemprotan secara rutin untuk mencegah serangan hama.

BACA JUGA  Koptu Cipto Dwi S Himbau Masyarakat Untuk Tidak Membuang Puntung Rokok di Lahan Kering Samping Jalan

“Pesan saya kepada pak Anton agar selalu menjaga dan merawat padi ini. Lakukan penyemprotan untuk mencegah serangan hama seperti ulat dan walang sangit,” pungkas Serda Suparjo Rustam. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Serka H.Sitorus dalam Rangka Upsus Pajale di Desa Rawasari Kec. Berbak

Berita Koramil

Babinsa Koramil 04/Nipah Panjang Semangat Antisipasi Cegah Penyebaran COVID-19.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 04/Nipah Panjang Membantu Masyarakat Binaan Melakukan Pengecekan Jagung.

Berita Koramil

Serda Daryun Selaku Babinsa Berikan Materi Wasbang Kepada Pelajar SDN 164/V Desa Sri Agung.

BERITA

Babinsa Patroli Karhutla Bersama Warga Binaan.

BERITA

Babinsa Ajak Warga Ciptakan Suasana Kondusif Saat Ramadhan

Berita Koramil

Babinsa Serda Ambri Rutin Dampingi Petani Cek Tanaman Padi.

Berita Koramil

Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Bersama Petani Lakukan Pengecekan Rutin Tanaman Padi.