Dandim 0419/Tanjab Hadiri Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila di Kabupaten Tanjab Barat Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Dampingi Penyaluran BLT Extreme Tahap 9 di Desa Taman Raja Kemanunggalan TNI-Rakyat di HUT TNI ke-79: Kodim 0419/Tanjab Gelar Jalan Santai dan Senam Bersama Babinsa Koramil 419-02/TUNGKAL ULU Laksanakan Komsos Dengan Perangkat Desa Gemuruh Untuk Membina Kerukunan Dan Cegah Karhutla Kodim 0419/Tanjab Gelar Lomba PBB dalam Rangka HUT TNI ke-79

Home / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Minggu, 1 Desember 2019 - 14:45 WIB

Babinsa Ramil 04/Nipah Panjang Laksanakan Monitoring Padi Jenis Impara Seluas ± 1 Ha.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Program ketahanan pangan telah lama bergulir. Pendampingan pertanian dan upsus pajale pun telah dilakukan oleh para Babinsa dengan terjun langsung ke sawah bersama petani.

Seperti yang dilaksanakan Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Serda Muliadi yang melakukan pengecekan dan monitoring tanaman padi jenis Impara seluas ± 1 Hektar di lahan sawah Bapak Suwito, Desa Rantau Makmur Kecamatan Berbak Kab. Tanjab Timur, Minggu (01/12/19).

BACA JUGA  Wujudkan Ketahanan Pangan, Babinsa Dampingi Petani.

Dalam kesempatan tersebut, Serda Muliadi mengungkapkan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk upaya pendampingan untuk mempercepat produksi padi.

BACA JUGA  Babinsa Laksanakan Komsos Didesa Binaannya.

“Pendampingan ini dilakukan tidak lain sebagai upaya untuk memantau perkembangan tanaman padi sehingga diharapkan dapat mempercepat produksi padi petani kita,” ujarnya.

Dalam pendampingantersebut, Babinsa bersama petani juga melakukan pengecekan dan penyiangan tanaman padi dari rumput liar dan gulma. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Seberang Kota Ajak Warga Binaan Patroli Karhutla.

BERITA

Babinsa Rawa Medang Dampingi Warga Binaan Pantau Padi

Berita Koramil

Babinsa Jadi Inspektur Upacara Bendera di SDN 28/V Desa Bram Itam Kanan.

Berita Koramil

Rakoord Kunjungan Plt. Gubernur Provinsi Jambi ke Kecamatan Rantau Rasau Dihadiri Oleh Babinsa Nipah Panjang.

BERITA

Babinsa Lakukan Pendampingan Percepatan Penurunan Stunting

Artikel

Kolaborasi dan Konsultasi untuk Pembangunan yang Berkualitas, Babinsa Koramil 419-01/Muara sabak menghadiri Musrenbang Desa Lagan ulu

Artikel

Babinsa Koramil 419-06/Rantau Rasau Himbau Warga Untuk Menjauhi Judi Online

BERITA

Saat Komsos, Babinsa Ingatkan Warga Binaan Patuhi Protkes Dalam Beraktivitas.