Danramil Dampingi Tim Dirjed Tanaman Pangan dalam Kegiatan Opla dan Pompanisasi Di Muara Sabak Danramil 419-02/Tungkal Ulu Laksanakan Mediasi Antara Kelompok Tani Terkait Dengan Persoalan Penggunaan Lahan Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan dan Peringatan Nuzul Qur’an di Kelurahan Patunas Safari Ramadhan Desa Kuala Dasal: Silaturahmi dan Kebahagiaan Bersama Melanjutkan tradisi sebelumnya, Malam Pisah Sambut Dandim 0419/Tanjab dilaksanakan di Rumah Dinas Bupati Tanjab

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Senin, 12 Agustus 2019 - 06:53 WIB

Babinsa Serda Aminullah Cek Jagung Milik Kelompok Tani Hidup Baru.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Upaya pemerintah dalam meningkatkan pertanian pangan dapat dilihat dari program-program pertanian yang dilakukan, seperti upaya khusus dalam peningkatan produksi pangan padi, namun juga difokuskan pada komoditas tanaman pangan jagung.

Seperti hal yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Serda Aminullah yang melaksanakan pengecekan perkembangan tanaman jagung kelompok tani Hidup Baru di RT. 21 Desa Kota Kandis Dendang Kec. Dendang Kab. Tanjab Timur, Senin (12/08/19).

BACA JUGA  Pendampingan Babinsa Serda Eko Susilo Direspon Positif Oleh Para Petani.

Ketua kelompok tani Hidup Baru, Purnomo mengungkapkan bahwa sebagian besar anggota kelompok taninya pada musim tanam jagung kali ini menggunakan bibit jagung Bisi 226 di lahan kebun mereka. “Saat ini tanaman jagung mereka berusia rata rata 5 – 6 Minggu,” kata Purnomo.

Lebih lanjut, Purnomo selaku Ketua Poktan mengucapkan terima kasih kepada Babinsa atas upaya yang dilakukan guna mendampingi dan memotivasi para petani, khususnya anggota kelompok tani Hidup Baru.

BACA JUGA  Babinsa Monitoring Operasi Pasar Gas LPG Murah di Wilayah Binaan

Purnomo berharap, kedepannya akan ada lebih banyak lagi petani petani yang ulet di wilayahnya ini. “Semoga kedepannya akan muncul lebih banyak lagi petani jagung yang ulet di Kecamatan Dendang ini,” harapnya. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Tanjung Bojo Bantu Petani Menanam Padi MT ASEP 2019.

Berita Koramil

Selain Komoditas Padi, Babinsa Juga Pantau Pertumbuhan Jagung.

Artikel

Dandim 0419/Tanjab Memimpin upacara dan Ziarah Nasional Hari Pahlawan ke-78.

BERITA

Dalam Pemantauan Padi, Babinsa Berikan Pendampingan Kepada Petani

BERITA

Babinsa Koramil 02/Tungkal Ulu Lakukan Patroli Karhutla.

Artikel

Dandim 0419/Tanjab Bersama Bupati Tanjab Barat memberikan bansos pada masyarakat yang terdampak banjir

Berita Koramil

Babinsa Kempas Jaya Bantu Petani Tanam Padi.

BERITA

Upaya cegah covid-19, Babinsa dan tim satgas lakukan pengecekan penumpang kapal