Sosialisasi Survey Seismik 3D dan 2D: Langkah Proaktif Desa Lagan Ulu dalam Pengembangan Energi Babinsa Desa Adi Purwa Bantu Anak Rawan Stunting dengan Program Susu Bantuan Seleksi Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Babinsa Sigap Membantu dalam Penanganan Kebakaran di Kota Tungkal Ilir Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Selasa, 30 Mei 2023 - 09:54 WIB

Babinsa Sosialisasikan Pencegahan Kebakaran Hutan Dan Lahan

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Guna mencegah  kebakaran Hutan dan lahan, Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Sertu Ujang Saputra melaksanakan  sosialisasi kebakaran hutan dan lahan kepada warga binaannya.

Kegiatan digelar pada Selasa (30/5/23) di Seputaran Desa Kelagian Kec. Tebing Tinggi Kab.Tanjab Barat yang melibatkan warga desa binaan.

BACA JUGA  Cegah Kebkaran Lahan, Babinsa dan Warga Patroli Bersama.

Kepada warga, Babinsa memberikan sosialisasi  terkait bahaya karhutla dan sanksi yang  diberikan jika melakukan pembakaran hutan dan lahan.  Ia juga meminta  masyarakat tidak melakukan pembakaran  hutan  dan lahan, secara khusus di musim kemarau.

Babinsa juga mengedukasi masyarakat untuk  lebih peduli  terhadap alam dan lingkungan sekitar dan senantiasa menjaga kelestarian hutan.

BACA JUGA  Masih Dalam Rangka HUT TNI, Dandim 0419/Tanjab Bersama SKK Migas Salurkan Bansos.

“Kita  ajak masyarakat agar tidak melakukan pembakaran hutan dan lahan pada saat membuka kebun dan dapat bergerak cepat apabila terjadi Karhutla di wilayah binaannya” Kata Babinsa. (pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Semangat babinsa dampingi petani meninjau pertumbuhan tanaman padi

Berita Koramil

Bainsa Pinang Gading Serka Redho Harnas Hadiri Musrenbangdes TA. 2021.

BERITA

Waspa Karhutla, Bersama Satgas Babinsa Lakukan Pengecekan Embung

Artikel

Dandim 0419/Tanjab Memimpin upacara dan Ziarah Nasional Hari Pahlawan ke-78.

Berita Koramil

Kabut Asap Kembali, Babinsa Ramil Muara Sabak Beri Masker Pelajar

BERITA

Serbuan Vaksinasi TNI, Koramil 419-04/Nipah Panjang Gelar Vaksinasi.

BERITA

Dandim 0419/Tanjab Ikuti Upacara Peringatan Hari Kebangkitan Nasional Ke-115 Tahun 2023.

Berita Koramil

Rutin Cek Tanaman Padi, Petani Senang Didampingi Babinsa.