Danramil 419-02/Tungkal Ulu Hadiri Launching Dahsat Babinsa Sosialisasikan Pencegahan Kebakaran Hutan Dan Lahan Serma Hasan Basri Laksanakan Pendampingan Peninjauan Tanaman Jagung Wujud Bakti TNI, Koramil 419-02/Tungkal Ulu Dan Pengurus Kampung Pancasila Rehab RTLH. Babinsa Pererat Tali Silaturahmi Dengan Warga Desa

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Senin, 28 November 2022 - 14:47 WIB

Bergerak Bersama Rakyat, Babinsa Gotong Royong Perbaiki Jalan.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com –  Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Koptu Timur yono bersama masyarakat Desa Sungai Jambat,Desa Sungai Sayang melaksanakan gotong royong pembuatan jalan penghubung darurat Jalan utama  Kec. Sadu Kab. Tanjab Timur, Senin (28/11/2022).

Pada kesempatan ini Babinsa bersama warga melaksanakan gotong royong pembuatan jalan darurat yang mana jalan ini merupakan jalan utama kecamatan sadu yang putus karena hujan dan air pasang dikarenakan Jalan ini adalah akses satu-satunya masyarakat yang melintas keluar ke kota dan anak-anak yang bersekolah.

BACA JUGA  Bersama Warga, Anggota Satgas Droping Material Untuk Bedah Rumah TMMD.

Pembuatan jalan darurat dengan memasang turap dan  penimbunan jalan yang berlubang guna memudahkan akses masyarakat untuk melintas.

BACA JUGA  Minta Hujan Lekas Turun, Babinsa Ajak Santri Untuk Do’a Bersama Dalam Rangka Penanganan Karhutla.

Kegiatan ini juga bertujuan turut serta memberikan perhatian dan menjalin silaturrahmi yang baik dan mempererat hubungan kekeluargaan antara TNI dan masyarakat suka maupun duka.

Selain itu, Gotong royong ini juga memupuk  kebersamaan dan kekompakan Babinsa dengan masyarakat. ( pentjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Koramil 01/Muara Sabak Pantau Perkembangan Bencana Banjir.

BERITA

Dimasa pandemi, babinsa tetap semangat dampingi petani cek pertumbuhan padi.

Berita Koramil

Komsos Babinsa Koramil 01/Tungkal Ilir Ciptakan Suasana Harmonis saat Laksanakan Tugas bersama Aparat Kel. Sriwijaya

Berita Koramil

Selain Komoditas Padi, Babinsa Juga Pantau Pertumbuhan Tanaman Jagung.

Berita Koramil

Babinsa Jajaran Kodim Lakukan Serbuan Teritorial Dengan Pimpin Upacara Bendera.

Berita Koramil

Berumur 14 hari, Babinsa 02 Serda Sumanto bersama Petani Tinjau Perkembangannya

BERITA

Sambangi Wilayah, Serma Arafik Bantu Petani Jemur Padi.

BERITA

Jalin Keakraban Dengan Warga, Babinsa Gelar Komsos.