Denpal II/2 Jambi Gelar Yanhar Triwulan IV di Kodim 0419/Tanjab Kodim 0419/Tanjab Gelar Dapur Masuk Sekolah di SDN 156/V Lubuk Lawas untuk dukung Penurunan Stunting Kodim 0419/Tanjab Gelar Bakti Sosial di Wilayah 3T dan Kumuh untuk Tingkatkan Ekonomi dan Kesehatan Babinsa Koramil 419-06 Rantau Rasau Laksanakan Komsos Bersama Warga Desa Telago Limo Babinsa Koramil 419-03 Tungkal Ilir Hadiri Penyaluran Bantuan Stunting di Kelurahan Tungkal V

Home / BERITA / Kegiatan Dandim / KEGIATAN KODIM 0419

Senin, 1 Agustus 2022 - 18:14 WIB

Dandim 0419/Tanjab Hadiri Pencanangan Bulan Serengkuh Dayung Serentak Ke Tujuan.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Komandan Kodim 0419/Tanjung Jabung Letkol Kav Muslim Rahim, T, SH., M.Si didampingi Ketua Persit KCK Cab.XXVI Dim 0419 Ny.Riska Muslim menghadiri Kegiatan Pencanangan Bulan Serengkuh Dayung Serentak Ke Tujuan Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2022.

Kegiatan Pencanangan Bulan Serengkuh Dayung Serentak Ke Tujuan dibuka langsung oleh Bupati Tanjab Barat bertempat di Balai Pertemuan Kabupaten Tanjab Barat, Senin (1/8/22).

BACA JUGA  Babinsa Dan Petani Pantau Pertumbuhan Padi.

Dalam sambutannya Ketua Panitia Penyelenggara Kegiatan Pencanangan Bulan Serengkuh Dayung Serentak Ke Tujuan yang dibacakan oleh menyampaikan Kegiatan ini bertujuan Untuk memupuk dan menumbuhkan kembangkan semangat cinta tanah air, daerah, dalam membangun bangsa.

Dalam rangka menyambut Hari Kemerdekaan Ke-77 Indonesia dan Hari Jadi Ke – 57 Kabupaten Tanjung Jabung Barat Pemkab Tanjab Barat mengadakan rangkaian kegiatan dan perlombaan.

Sementara itu Bupati Tanjab Barat Drs. H. Anwar Sadat M.Ag dalam sambutannya dan sekaligus membuka Pencanangan Bulan Serengkuh Dayung Serentak Ke Tujuan menyampaikan Agar kegiatan ini dapat diperlihatkan kepada masyarakat kabupaten Tanjab Barat dari hasil yang kita usahakan dalam membangun kabupaten Tanjab Barat

BACA JUGA  Babinsa bersama bhabinkamtibmas komsos dengan warga binaan

Pembukaan Pencanangan Bulan Serengkuh Dayung Serentak Ke Tujuan ditandai dengan Pemukulan Gong Oleh Bupati Tanjab Barat dan didampingi Forkopimda Tanjab Barat. ( Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Dan Aparatur Desa Lakukan Penyemprotan Disinfektan.

BERITA

Anggota Koramil 419-02/Tungkal Ulu Gotong Royong Bersama Warga

BERITA

Babinsa Dampingi Peninjauan Tanaman Padi Di Desa Binaan.

BERITA

Kodim 0419/Tanjab Gelar Do’a Bersama Dalam Rangka Hari Juang TNI AD 2020.

BERITA

Jelang TMMD 108, Kodim Tanjab Kirimkan Tim Aju.

BERITA

Antisipasi Penyebaran Virus Covid-19, Babinsa Koramil Tungkal Ilir bersama Satgas Covid -19 Bagikan Masker.

BERITA

Azərbaycanda Mərc Oyunları Şirkəti Baxış Və Rəylə

BERITA

Babinsa Laksanakan Pendampingan Peninjauan Lahan Padi